Tahun 2022 Ini HUT RI yang Ke Berapa? Cek Logo dan Tema Resmi HUT RI Lengkap Arti Identitas Visual HUT RI

- 4 Agustus 2022, 10:15 WIB
Rayakan HUT RI 17 Agustus Kibarkan Bendera di Puncak Gunung, Berikut 5 Gunung Indah yang Bisa Anda Pilih/antara
Rayakan HUT RI 17 Agustus Kibarkan Bendera di Puncak Gunung, Berikut 5 Gunung Indah yang Bisa Anda Pilih/antara /

Makna dari tema dan Logo HUT RI yang ke 77 tahun 2022, adalah sebagai berikut.

Baca Juga: KUNCI JAWABAN PKN Kelas 9 Halaman 34, Tugas Mandiri 2.1 Kondisi Indonesia Masa Penjajahan dan Masa Kemerdekaan

1. Desain yang dibuat melambangkan tentang rasa optimis dari bangsa yang dinamis, bersinergi, tegas, dan lugas dalam menghadapi tantangan global.

2. Sebagai perwujudan dan harapan untuk bersama “Pulih Lebih Cepat dan Bangkit Lebih Kuat” menuju Indonesia maju.

Filosofi dari sebuah lambang yang dibuat dan didesain sedemikian indah dan bermakna dalam, simak dibawah ini.

1. Dua Panah ke Atas (Percepatan dan Pergerakan)

2. Dua Anak Tangga (Progres dan Pembangunan)

3. Bagian Atas Terpotong (Demokrasi dan Keterbukaan)

4. Garis Miring dan Sudut Runcing (Semangat Juang dan Garuda Pancasila)

5. Dua Garis Melengkung (Sinergi dan Harapan)

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah