Arti Keterangan Afirmasi A, B, C, D, AB, BD dalam PPPK Guru 2021, Cek Arti dan Maksud Kode Afirmasi di Sini

- 21 Desember 2021, 15:12 WIB
Arti kode keterangan afirmasi A, B, C, D, AB, BD dalam PPPK P3K Guru 2021 tahap 2 pengumuman.
Arti kode keterangan afirmasi A, B, C, D, AB, BD dalam PPPK P3K Guru 2021 tahap 2 pengumuman. /Tangkap layar Instagram.com/@bkngoidofficial

Portal Kudus - Penjelasan arti kode atau keterangan afirmasi A, B, C, D, AB, BD dalam PPPK Guru 2021.

Setelah melihat pengumuman hasil seleksi PPPK Tahap 2, banyak yang penasaran dengan arti keterangan afirmasi mulai dari A, B, C, D, AB, BD, dst. 

Artikel ini berisi penjelasan arti kode dan keterangan afirmasi A, B, C, D, AB, BD dalam PPPK Guru Tahap 2. 

 

Sebelum dijelaskan arti kode atau keterangan afirmasi A, B, D, C, AB, BD, simak terlebih dahulu tentang ketentuan afirmasi PPPK berikut.

Baca Juga: Arti Kode Afirmasi A, B, D, C, BD dalam PPPK 2021, Simak Maksud Keterangan Afirmasi P3K Guru 2021 Berikut

Dilansir dari laman gurupppk.kemdikbud.go.id, jenis-jenis tambahan nilai, persyaratan, kriteria, atau ketentuan Afirmasi PPPK Guru 2021 adalah:

A. Jenis afirmasi "Sertifikat Pendidik". 

Tambahan nilai atau afirmasi ini berlaku untuk semua peserta yang memiliki sertifikat pendidik yang linear dengan formasi yang dilamar.

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x