Pendaftaran Prakerja Gelombang 20 Masih Dibuka! Segera Daftarkan Diri Anda dan Ketahui Cara Lolosnya di Sini

- 11 September 2021, 02:10 WIB
Pendaftaran Prakerja Gelombang 20 Masih Dibuka! Segera Daftarkan Diri Anda dan Ketahui Cara Lolosnya di Sini
Pendaftaran Prakerja Gelombang 20 Masih Dibuka! Segera Daftarkan Diri Anda dan Ketahui Cara Lolosnya di Sini /Lazarus Sandya Wella/

Portal Kudus - Pendaftaran program kartu Prakerja gelombang 20 masih dibuka, simak artikel berikut tuk dapatkan kiat-kiat atau tips lolos seleksi Kartu Prakerja gelombang 20.

Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan berupa bantuan biaya yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja yang terkena PHK, atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

Artikel ini berisikan informasi terkait syarat daftar beserta cara daftar kartu Prakerja gelombang 20 dan juga tips lolos seleksi program Prakerja.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 20 Resmi Dibuka Mulai 9 september 2021 .

Perhatikan juga cara daftar kartu prakerja gelombang 20 dan tips tentang Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar, simak artikel berikut.

Adapun Persyaratan mengikuti Program Prakerja ialah sebagai berikut.

Berikut adalah syarat penerima Kartu Prakerja Gelombang 20 agar bisa login dan terdaftar di www.prakerja.go.id :

1. WNI berusia 18 tahun ke atas.

2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal.

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x