Kapan Dana KJP Plus Untuk SMP atau Mts Sederajat Cair? Simak Cara Cek Nama Kalian di kjp.jakarta.go.id

- 23 Juli 2021, 04:45 WIB
/Foto: Instagram / @disdikdki/

Portal Kudus - Kapan Dana KJP Plus Untuk SMP Sederajat Cair? Simak Cara Cek Daftar Nama Kalian di kjp.jakarta.go.id.

Bagi kalian yang tengah mencari informasi mengenai pencairan dana KJP Plus untuk tingkat SMP atau Mts sederajat di bulan Juli 2021 simak informasinya berikut.

Dapatkan informasi terkait pencairan dana KJP Plus untuk tingkat SMP atau Mts sederajat.

Berikut cara cek status penerimaan dana KJP Plus

1. Pertama kalian bisa masuk ke laman kjp.jakarta.go.id atau klik di sini

2. Selanjutnya pilih menu Periksa Status Penerimaan KJP di bagian kiri bawah

3. Setelah itu Masukkan Nomor Induk Keluarga (NIK) masing-masing

3. Pilih tahun dan tahap yang akan dicek

4. Klik tombol "cek".

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah