Waspadai Mutasi Virus Corona Varian B.1.1.7, Berikut 7 Fakta yang Perlu Diketahui tentang Mutasi Virus Corona

- 10 Maret 2021, 14:45 WIB
Ilustrasi penyebaran mutasi virus corona B.1.1.7.
Ilustrasi penyebaran mutasi virus corona B.1.1.7. /PIXABAY/Willgard

Portal Kudus- 7 fakta yang perlu diketahui tentang mutasi virus Corona varian B.1.1.7 yang harus diwaspadai.

Virus COVID-19 hingga saat ini masih ada di seluruh dunia, salah satunya di Indonesia. kasus COVID-19 di Indonesia sudah tercatat lebih dari 1 juta.

Pasien meninggal sudah mencapai angka ribuan. Pemerintah terus melakukan upaya untuk mengatasi laju pertumbuhan virus Corona yang belum juga berhenti.

Baca Juga: Sebelum Melakukan Vaksinasi COVID-19, Berikut 4 Alur Pelayanan Saat Vaksinasi Berlangsung

Mulai dari pembatasan sosial, penyemprotan disinfektan, penggunaan masker, hingga pemberian vaksinasi.

Dari berbagai upaya yang sudah dilakukan, kini pasien sembuh dari virus COVID-19 sudah semakin banyak.

Laju pertumbuhan pun sudah mulai melandai dibandingkan beberapa bulan lalu. Namun ternyata, muncul varian baru dari mutasi virus Corona.

Baca Juga: Hadiah 10 Rumah dan 10 Motor bagi Pahlawan COVID-19 Jawa Barat, Begini Cara Mendapatkannya

Yaitu mutasi virus Corona varian B.1.1.7, yang mulai memasuki wilayah Indonesia pada 2 Maret 2021.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Lawancovid19_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x