Formasi CASN Kabupaten Gresik 2021, Unduh Formasi CPNS, PPPK pdf Di Sini

5 Juli 2021, 19:47 WIB
Ilustrasi: CPNS 2021 /

Portal Kudus - Bagi kalian yang tengah mencari informasi tentang seleksi CASN untuk wilayah kabupaten Gresik, simak beitanya di bawah ini.

Hal tersebut sesuai dengan pengumuman Pj. Sekretaris Daerah Kabupaten Gresik Nomor : 810/1363/437.73/2021 tanggal 29 Juni 2021 tentang Penerimaan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Gresik Tahun Anggaran 2021.

Untuk informasi pendaftaran dibuka tanggal 30 Juni hingga 21 Juli 2021, berikut langkah pendaftarannya:

Baca Juga: Lowongan CPNS Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 2021, Simak Syarat, Cara dan Linknya

Baca Juga: Formasi CPNS Kementan 2021 PDF, Download Dokumen Formasi CPNS Kementerian Pertanian RI Tahun 2021

1. kalian dapat akses laman https://sscasn.bkn.go.id

2. lalu buat akun SSCASN 2021 menggunakan NIK dan Nomor KK

3. Cetak kartu Informasi Akun SSCASN 2021

4. Kemudian login ke sscasn.bkn.go.id

5. Gunakan NIK dan Password yang telah didaftarkan

Formasi yang dibuka pata tahun ini sebanyak 2.272 dengan rincian Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sebanyak 440 formasi dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sebanyak 1.832 formasi. Berikut adalah rinciannya:

Baca Juga: Tidak Berqurban di Tengah Pandemi, Uangnya Untuk Menolong Terdampak Covid 19, Bagaimana Hukumnya?

A. Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sebanyak 440 dengan rincian:

1. Tenaga Kesehatan :348

2. Tenaga TEknis : 92

B. Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sebanyak 1.832 dengan rincian:

1. Guru : 1.715

2. Tenaga Kesehatan : 117

Rincian formasi jabatan dan unit kerja dapat kalian akses informasi lengkapnya di https://bkd.gresikkab.go.id/

Bagi kalian yanghendak mendaftar, siapkan persyaratanya, untuk itu saya akan membagikan link pdf nya, download informasi lengkapnya DI SINI

Itulah informasi tentang pendaftaran Calon Aparatur Sipil Negara untuk Kabupaten Gresik, bagi kalian yang akan mendaftar semoga beruntung.***

Editor: Ulul Uliyanto

Sumber: https://bkd.gresikkab.go.id/

Tags

Terkini

Terpopuler