Awas, Penipuan Berkedok Jadikan Pangkalan Gas Elpiji di Kabupaten Rembang, Rugi Jutaan Rupiah

- 26 Juli 2022, 10:27 WIB
Tangkapan layar klarifikasi penipuan gas elpiji 3 kilogram
Tangkapan layar klarifikasi penipuan gas elpiji 3 kilogram /suaramerdeka-muria.com/Mulyanto Ari Wibowo

Baca Juga: Menyangkal Isu Dugaan Kecurangan Seleksi Perangkat Desa, Begini Penjelasan Bupati Pati

"Kami tidak pernah meminta pembayaran tanpa ada barang, dan PT Pantja Ubaya Paksi tidak pernah meminta sejumlah uang untuk pendaftaran pangkalan baru atau GRATIS," jelas dia lagi.

Dia juga mengatakan saat ini sudah tidak menerima pangkalan baru untuk elpiji 3 kilogram.

"Apabila ada yang menerima telfon, WA atau SMS yang mengatas namakan PT Pantja Ubaya Paksi Rembang mohon segera konfirmasi langsung ke kantor atau menghubungi 081329391134 di kesempatan pertama. Terimakasih, " tegas dia.***

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Suara Merdeka Muria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x