Tujuh Calon Sekretaris Daerah Rembang Telah Tuntas Tahap Uji Gagasan

- 11 Agustus 2021, 22:12 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /Diskominfo Kabupaten Rembang

Kepala Dindikpora Mardi, hanya menjawab soal tema ‘Mewujudkan Visi dan Misi Bupati dan Wakil Bupati', ketika ditanya poin gagasan yang disampaikan.

Sedangkan Kepala Inspektorat Fahrudin memaparkan tentang bagaimana inovasi, koordinasi dengan OPD, Forkopimda serta tokoh masyarakat.

Poinnya adalah kerja sama dengan institusi tersebut dalam rangka melayani Bupati dan Wakil Bupati.

Baca Juga: Kapal BBM Tenggelam di Perairan Banyutowo, Tim SAR Sulit Mengevakuasi

Seleksi terbuka calon Sekda Rembang diikuti oleh Kepala Inspektorat Fahrudin, Kepala Badan Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD) Musta’in, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (Dinpermades) Sulistyono.

Selain itu adalah Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten (DKK) Ali Syofi’i, serta Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dindikpora), Mardi.

Dua pejabat lainnya yang juga ikut seleksi adalah Sekretaris DPRD Drupodo dan Kepala Dinas PMPTSP dan Naker Teguh Gunawarman.***

Artikel Ini Telah Tayang di Suara Merdeka dengan Judul Seleksi Sekda Rembang Masuk Babak Akhir, Ini Persentase Nilai Ujinya

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Suara Merdeka Muria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah