7 Tanaman Pembersih Udara yang Bisa Meningkatkan Kualitas Udara di Dalam Rumah Menjadi Segar

- 10 Agustus 2023, 18:23 WIB
7 tanaman pembersih udara
7 tanaman pembersih udara /Foto: Unsplash @Darren Richardson/

Aglaonema dapat menghilangkan polutan seperti trikloroetilen, karbon monoksida, benzene, formalin, dan formaldehida.

Namun, jika Anda memiliki hewan bulu seperti anjing atau kucing, pastikan tanaman ini berada di tempat yang tinggi di dalam ruangan.

Tanaman Chinese Evergreen ini dapat meracuni teman bulu apabila mereka tergigit atau tertelan.

Baca Juga: Update JAWABAN Kode Voucher Badai Shopee 8 Agustus 2023 Tiap Jam Cuma di Sini, Diskon 10 Ribu sampai 100 Ribu

5. Sirih Gading

Sirih gading, tumbuhan merambat semi-epifit, biasanya ditanam oleh orang untuk menghiasi pekarangan atau ruangan.

Daun tanaman Sirih Gading ini memiliki warna hijau dan kuning yang bersinar dari lapisan lilinnya.

Bisa menanam sirih gading ini dalam media air atau di pot kecil, cukup siapkan panci transparan kecil dan tambahkan air secukupnya.

Dengan cara ini, tanaman sirih gading akan terlihat cantik tetapi tidak kalah pentingnya, sirih gading mampu menyerap kotoran ikan.

Ini adalah tanaman yang ideal bagi mereka yang ingin aquascape mereka terlihat bersih dan bebas kotoran.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah