Sejarah Asal Usul Ramalan 12 Zodiak

- 16 September 2022, 07:55 WIB
Sejarah Asal Usul Ramalan 12 Zodiak
Sejarah Asal Usul Ramalan 12 Zodiak /Pixabay /

Zeus membuat mereka berdua bersama selamanya sebagai konstelasi bintang kembar, yaitu Gemini.

Baca Juga: Arti Mimpi Ketemu Mantan Pacar Menurut Islam, di antaranya Anda masih menyimpan rasa

6. Cancer (21 Juni - 22 Juli) – Lambang kepiting

Zodiak ini berasal dari kisah Hercules (Heracles) yang ditugaskan untuk membunuh Lernaean Hydra. Lernaean Hydra adalah seekor ular air dengan ratusan kepala.

Hera, istri Zeus yang juga salah satu musuh Hercules, memerintahkan seekor kepiting raksasa untuk turut membantu Hydra melawan Hercules.

Kepiting raksasa tersebut sempat berhasil membuat Hercules kesakitan dengan capitnya, tapi Hercules berhasil menghancurkan sang kepiting.

Meskipun sang kepiting kalah, Hera tetap merasa bangga terhadapnya dan memberikan tempat di kalangan bintang sebagai Cancer.

7. Leo (23 Juli - 22 Agustus)- Lambang Singa

Ini juga berasal dari kisah Hercules. Singa Nemean yang berbulu emas dan memiliki kulit yang tidak dapat ditembus oleh senjata apapun menjadi rintangan pertama Hercules.

Singa Nemean berhasil dibunuh Hercules dengan melemparkan potongan kayu ke arah tenggorokannya.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah