Cara Tampil Cantik di Hari Pernikahan dengan Make Up Syari sesuai Islam

- 1 Agustus 2022, 09:21 WIB
Ilustrasi Cara Tampil Cantik di Hari Pernikahan dengan Make Up Syari sesuai Islam
Ilustrasi Cara Tampil Cantik di Hari Pernikahan dengan Make Up Syari sesuai Islam /Tangkapan layar Instagram @dinanfajrina

5. Tidak perlu memanjangkan kuku

Justru dianjurkan untuk memotong kuku, hal ini karena memotong kuku termasuk fitrah manusia dan tampil rapi.

6. Tidak berdandan menyerupai kaum lelaki

Baca Juga: Ternyata Sariawan Memiliki Berbagai Jenis, Simak Disini

Hindari riasan yang menyerupai laki-laki apabila memang tidak suka berdandan.

7. Gunakan bahan make up yang halal

Pastikan kandungan di dalam make up yang akan dipakai berbahan halal.

Demikian cara tampil cantik di hari pernikahan dengan make up syari sesuai Islam.***

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: muslimah.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah