Arti Kata Fii Amanillah, Ungkapan Bahasa Arab Sebagai Pengganti Ungkapan Hati-hati di Jalan

- 25 Juni 2022, 09:40 WIB
Apa Arti Mimpi Naik Mobil Menurut Islam? Salah Satunya Akan Mendapatkan Rejeki!
Apa Arti Mimpi Naik Mobil Menurut Islam? Salah Satunya Akan Mendapatkan Rejeki! /PIXABAY/Pexels/

Secara bahasa, fii amanillah merupakan kata dari bahasa arab yang terdiri dari 3 suku kata ya itu fii, aman, dan Allah.

Secara lieratur, kata fii amanillah jika diterjemahkan kedalam bahasa indonesia mempunyai arti "dalam lindungan Allah". Atau "semoga dalam lindungan Allah".

Dalam konteksnya, kata fii amanillah biasa diucapkan dalam percakan sehari-hari saat mendoakan seseorang agar selamat di perjalanan atau lebih ringkas ini hampir menyerupai padanan kata "hati-hati dijalan" dalam percakapan bahasa Indnesia.

Baca Juga: CBL Artinya Apa? Simak Arti dan Contoh Penggunaan CBL dalam Bahasa Gaul yang Populer di Kalangan Anak Muda

Namun tidak hanya itu juga, Kata fii amanillah juga dipakai untuk mendoakan dan menghibur seseorang ketika mendapat suatu musibah.

Waktu yang tepat untuk mengucakan fii amanillah

Agar penggunaan kalimat fii amanillah lebih tepat ketika diucapkan ada baiknya kalian memahami konteks penerapann kalimat fii amanillah dalam percakapan.

Berikut waku yang tepat untuk mengucapkan kalimat fii amanillah dalam konteks percakapan sehari-hari:

-Saat melihat kerabat akan berpergian jauh

Baca Juga: Arti Ngedate dalam Bahasa Gaul, Kata yang Biasa Dipakai Para Anak Muda di Media Sosial

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah