Jenis-Jenis Kucing Di Dunia, Hanya Sultan yang Memilikinya

- 14 Februari 2022, 19:16 WIB
Ilustrasi Kucing
Ilustrasi Kucing /pixabay/

Untuk memiliki ras kucing ini, anda harus merogoh kocek sebesar 900-2000 USD atau setara dengan 13-27 juta rupiah.

Baca Juga: Amalan Setelah Doa Sholat Maghrib di Bulan Rajab 1443 H, Memasuki Tanggal 11 Sampai 20 Lengkap Arab dan Latin

  1. Russian Blue

Russian Blue masuk jajaran kucing termahal di dunia karena ia memiliki bulu berwarna biru keperakan yang sangat langka.

Dengan mata hijau dan kuning menambah kecantikan kucing satu ini sehingga pecinta kucing pasti akan lansung suka ketika melihatnya.

Untuk merawatnya, pecinta kucing harus menyiapkan uang sebesar 500-3000 USD atau sekitar 7-43 juta rupiah.

Baca Juga: Temukan Kunci Jawaban Disini dan Selesaikan Tebak Kata Shopee Level 591, 592, 593, 594, dan 595

  1. Peterbald

Jika dilihat sekilas Peterbald mirip dengan Sphynx, tetapi kucing ini merupakan persilangan antara Sphynx dengan Oriental Shorthair.

Kucing Peterbald terkenal sebagai kucing yang tenang, cerdas, dan aktif.

Kucing Peterbald lebih langka dibandingkan dengan ras Sphynx, oleh karena itu kucing jenis ini memiliki harga yang cukup tinggi.

Peterbald bisa mencapai harga kisaran 3000 USD atau setara dengan 43 juta rupiah. ***

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah