5 Nama Orang yang Paling Sering Dicari di Indonesia Tahun 2020 Versi Google

- 28 Desember 2020, 11:39 WIB
Ilustrasi kalender bulan Desember 2020.
Ilustrasi kalender bulan Desember 2020. /KabarJoglosemar.com/Ayusandra Adhitya

Portal Kudus - 2020 akan segera berakhir. Untuk mengenangnya Google meluncurkan daftar beberapa hal yang paling sering dicari orang Indonesia melalui Google.

Google trends pada 9 Desember 2020 mengeluarkan beberapa hal yang paling sering dicari orang Indonesia melalui Google. Beberapa hal tersebut dibagi menjadi 9 kategori.

9 kategori yang dikeluarkan oleh Google pada Years in Search 2020 yaitu kategori apa itu, bagaimana cara, berita, film/TV series, kepergian tokoh, lirik lagu, penelusuran terpopuler, resep dan siapa.

Baca Juga: Audrey Wicaksana, Runner Up Masterchef Indonesia Season 2

Berdasarkan kategori siapa, ada 5 orang yang ternyata paling sering dicari namanya di Google. Berikut adalah nama-nama orang yang paling sering dicari orang Indonesia versi Google:

Bintang Emon

Siapa sangka jika Bintang Emon adalah orang pertama yang namanya paling sering dicari oleh orang Indonesia.

Baca Juga: Ini Dia Spesifikasi, Harga dan Diskon Samsung A12, Flash Sale Berakhir Sebentar Lagi

Bintang Emon sendiri adalah seorang pelawak jebolan Stand Up Comedy Academy season 3.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Google


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x