空気 読め ない Artinya Apa? Simak Arti Istilah KY di Jepang Berikut, Maksud Kuuki Yomenai Bahasa Gaul Adalah Ini

19 Februari 2023, 11:11 WIB
空気 読め ない artinya apa, ini arti istilah KY di Jepang. /

Portal Kudus - 空気 読め ない artinya apa? Yuk simak pembahasan lengkap tentang arti 空気 読め ない atau KY di Jepang. 

Netizen sedang heboh dengan istilah KY dan banyak yang penasaran dengan arti 空気 読め ない. 

 

Apa arti istilah KY di Jepang? 空気 読め ない artinya adalah apa? Temukan pembahasan lengkapnya di bawah ini. 

Agar kamu dapat memahami 空気 読め ない artinya apa dan juga arti istilah KY di Jepang, simaklah penjelasan berikut. 

Baca Juga: PAHAMI Moodyan Maksudnya Adalah Ini, Apa Itu Moody atau Orang yang Moodyan, Arti Moodyan Terkait Suasana Hati

Suatu istilah bisa tiba-tiba ramai dibicarakan dan menjadi viral di era media sosial sekarang. 

Ketika semakin banyak yang membicarakan suatu istilah atau kata-kata tertentu, maka banyak orang yang kemudian ikut penasaran. 

Tidak hanya istilah-istilah di masyarakat kita sendiri, netizen di dunia maya juga mulai banyak membicarakan istilah-istilah negara-negara lain. 

Baca Juga: VIRAL! Arti Poyo dalam Bahasa Malaysia Ternyata Artinya Adalah Ini, Pahami Apa Itu Maksud Poyo Bahasa Gaul

Seperti belakangan ini banyak yang penasaran dengan suatu istilah kata-kata bahasa gaul dari Jepang. 

Salah satu bahasa gaul di Jepang yang belakangan ini membuat netizen penasaran adalah "KY".

Apa itu arti istilah KY di Jepang? 空気 読め ない artinya apa? KY singkatan dari apa? Banyak netizen yang bertanya mengnai hal ini. 

Maka dari itu, di bawah ini akan dibahas tentang arti KY dalam bahasa gaul di Jepang atau 空気 読め ない artinya apa.

Apa itu artinya KY di Jepang?

空気 読め ない jika dibaca adalah “kuuki yomenai”, yaitu sebuah frasa dalam bahasa Jepang yang secara harfiah artinya “tidak bisa membaca udara”.

Jadi KY di Jepang adalah singkatan dari istilah "kuuki yomenai”,  yang artinya tidak bisa membaca udara atau maknanya adalah seseorang yang kurang bisa melihat situasi atau tidak peka. 

Biasanya, dalam bahasa gaul di Jepang, istilah KY ini digunakan untuk menyebut orang yang kurang bisa bergaul dan sulit membaca situasi. 

Di dalam budaya masyarakat Jepang, kemampuan untuk “membaca udara” atau membaca situasi ini sangat dihargai. 

Kemampuan membaca situasi ini telah dianggap menjadi keterampilan interpersonal yang penting untuk dimiliki setiap orang. 

Oleh karena itu, KY atau kuuki yomenai dianggap sebagai suatu kelemahan seseorang dalam hal interpersonal.

Maka, seseorang yang disebut KY tersebut harus belajar agar bisa membangun keterampilan tersebut dengan lebih baik.

Selain KY, berikut beberapa bahasa gaul di Jepang dan artinya:

- Ossul

Ossul artinya dalam bahasa gaul di Jepang adalah hallo, atau biasa digunakan untuk menyapa teman. 

- Yabai

Kata yabai secara harfiah artinya adalah "berbahaya". Akan tetapi, dalam bahasa gaul di Jepang, yabai bisa berarti kata untuk mengungkapkan kekaguman atau terpesona.

Nah, itulah tadi ulasan dan penjelasan tentang apa arti 空気 読め ない atau artinya KY dalam bahasa gaul di Jepang.***

Editor: Al Mahfud

Tags

Terkini

Terpopuler