Cara Salin Link Tautan TikTok dengan Mudah untuk Dibagikan ke Orang Lain Biar Nambah Followers

4 Februari 2022, 21:26 WIB
Cara Salin Link Tautan TikTok dengan Mudah untuk Dibagikan ke Orang Lain Biar Nambah Followers /PIXABAY

Portal Kudus - Berikut cara salin (copy) link tautan TikTok milik sendiri dan orang lain dengan mudah.

TikTok merupakan sebuah platform media sosial yang dapat digunakan untuk membuat video pendek yang keren, lucu, viral dan lain-lain.

TikTok juga merupakan aplikasi media sosial yang sangat banyak diminati oleh semua kalangan khususnya remaja.

Baca Juga: Dredown : Download Gratis Video Instagram, Twitter, Facebook dan Youtube Tanpa Aplikasi

Banyak pengguna TikTok yang ingin menyalin link tautan video TikTok milik sendiri yang tujuannya untuk dibagikan ke berbagai macam media sosial lainnya.

Salah satu tujuannya adalah untuk mempromosikan akun TikTok agar mendapatkan banyak pengikut.

Namun, sebagian dari mereka masih kebingungan dan terus menanyakan bagaimana cara salin link TikTok.

Baca Juga: CEK Photo Taken By NASA On Your Birthday, Simak Cara Cek Gambar Foto yang Diambil NASA di Tanggal Lahirmu

Berikut ini cara salin link tautan TikTok bagi Kamu yang masih bingung atau belum tahu caranya.

1. Buka aplikasi TikTok di hp kamu.

2. Kemudian, tekan pada bagian Saya yang berada di pojok kanan bawah.

3. Pilih gambar orang dan juga tanda plus (+) yang berada di pojok kiri atas.

Baca Juga: TikMate : Download Video TikTok Kualitas HD Tanpa Watermark Secara Online dan Tanpa Aplikasi Khusus

4. Selanjutnya tekan Undang Teman.

5. Lalu tekan Lewati.

6. Kemudian tekan Salin Tautan, maka kamu sudah berhasil salin link tiktok atau salin tautan TikTok.

Baca Juga: SSSTikTok : Download Video TikTok Gratis Tanpa Watermark Secara Online dan Tanpa Aplikasi Tambahan

Nah, demikian cara salin tautan link TikTok dengan sangat mudah. Semoga bermanfaat.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: TikTok

Tags

Terkini

Terpopuler