Jam Pelayanan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kudus Berubah, Cek Jamnya

- 8 Maret 2024, 17:15 WIB
Dinas Dukcapil Kudus
Dinas Dukcapil Kudus /Instagram/@dukcapilkudus

Portal Kudus - Menyambut bulan Ramadan sepertinya seperti ada perubahan jam pelayanan administrasi kependudukan di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kudus.

Hal itu karena menindaklanjuti Surat BP Bupati Kudus tanggal 8 Maret 2024 nomor 100.3.4/0541/2024 perihal Jam Kerja Pegawai Aparatur Sipil Negara pada Bulan Ramadan 1445 Hijriah.

Baca Juga: Kemenag Pati Beri Penghargaan 3 Madrasah Tertinggi Berdasarkan Perolehan Juara, Selamat

Dalam surat tersebut, tertera jam pelayanan baru yang mulai diterapkan di Dukcapil Kudus, berikut jamnya:

1. Pelayanan di Kanyor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil se-Kabupaten Kudus:

a. Senin s.d Kamis : 8.00-14.00 WIB
b. Jumat : 8.00-10.30 WIB

Baca Juga: PJ Bupati Pati Apresisasi Pelaksanaan TMMD ke-119 di Desa Tanjungrejo

2. Pelayanan di MPP

a. Senin-Jumat: 8.00-10.30 WIB

Sabtu: Libur

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x