Dalil dan Penjelasan Malam Rebo Wekasan 'Rabu Pungkasan' Menurut KH Sya'roni Ahmadi Kudus

- 13 Oktober 2020, 10:05 WIB
Menginginkan anak pintar bukan hanya dengan memberi fasilitas tapi juga dengan mendoakannya
Menginginkan anak pintar bukan hanya dengan memberi fasilitas tapi juga dengan mendoakannya /unsplash @jeremmyyappy/

Portal Kudus - Tanggal 14 Oktober 2020 hari ini merupakan hari Rabu terakhir bulan Shafar 1442 H atau lazim disebut “Rabu Wekasan” atau Rabu Pungkasan.

Pada hari itu, umat Islam perlu melaksanakan amalan-amalan kebaikan seperti berdoa, bersedekah, ataupun shalat sunnah untuk meminta keselamatan kepada Allah SWT.

Baca Juga: Doa dan Tata Cara Sholat Malam Rabu Wekasan dari Beliau KH Maimun Zubair

sebagaimana dikutip PortalKudus.com dari NU Online Kiai Sya’roni mengutip penjelasan dalam kitab al-Jawahir al-Khams bahwa Allah akan menurunkan 320.000 musibah setiap tahun dalam hari Rabu wekasan.

Karenanya, para ulama selalu mendekatkan diri (taqarrub) kepada Allah dengan meminta keselamatan kepada-Nya.

Baca Juga: Do’a Dan Amalan Rebo Wekasan 1442 Hijriyah (Rabu Terakhir di Bulan Safar)

“Yang mendatangkan balak (musibah) itu yang mendatangkan Allah, maka kita harus mendekat meminta kawelasan (kasih sayang) dari Allah,” terangnya.

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Rebo Wekasan atau Rabu Wekasan dan Amalan-amalan Untuk Menolak Bala

Jangan Ngawur

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x