CONTOH Teks MC Acara Nuzulul Quran 2024 Lengkap Susunan Acara Peringatan Nuzulul Quran 17 Ramadhan 1445 H

- 27 Maret 2024, 20:44 WIB
contoh teks MC acara Nuzulul Quran 2024 lengkap dengan susunan acara
contoh teks MC acara Nuzulul Quran 2024 lengkap dengan susunan acara /pexels.com

Pada malam hari ini saya selaku pembawa acara dalam rangka acara Malam Nuzulul Quran, yaitu malam ke 17 Ramadan yang jatuh pada tanggal 27 Maret 2024.

Pembukaan sebelum kita memulai acara ini marilah kita buka dengan bacaan Al-Fatihah.

Al-Fatihah...

Berikut ini adalah susunan acara Malam Nuzulul Quran

1. Pembukaan
2. Tilawatil Quran
3. Musabaqah dan saritilawah
4. Sambutan dari Bapak (sebutkan nama)
5. Sambutan dari Bapak (sebutkan nama)
6. Penampilan grup Kasidah Rabana. (sebutkan nama)
7. Tausiyah agama
8. Doa
9. Penutup

Hadirin para jamaah yang dirahmati Allah

Kita telah mengetahui bersama bahwa kitab suci Al-Qur'an merupakan kitab ummat Islam yang paling agung dan mulia sebagai petunjuk dan pedoman hidup kaum muslimin.

Baca Juga: Mudik Lebaran 2024, 1,8 Juta Tiket Kereta Api Ludes Terjual

Oleh karena itu peringatan Nuzulul Qur'an kali ini, marilah kita bersama-sama selalu memanjatkan syukur serta tak lupa kita selalu istiqomah dalam menjalankan ibadah.

Untuk mempercepat waktu, marilah kita mendengarkan Tilawatil Quran dari Ustadz (sebutkan nama). Kepada beliau kami persilakan.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x