Alasan Mengapa Buah Jeruk Identik dengan Imlek

- 11 Februari 2021, 20:23 WIB
Jeruk Kim Kit mempunyai makna pembawa rezeki saat perayan Imlek
Jeruk Kim Kit mempunyai makna pembawa rezeki saat perayan Imlek /pixabay/Daria-Yakovleva

Portal Kudus – Imlek adalah perayaan tahun baru untuk umat Konghucu. Perayaan tersebut banyak dirayakan di seluruh wilayah di dunia. Hal-hal unik juga biasanya muncul ketika Imlek.

Beberapa hal unik saat Imlek seperti barongsai, kue kerancjang, angpao, dan jeruk. Sering sekali mereka yang merayakan Imlek menghidangkan buah jeruk.

Lalu mengapa wajib menyediakan jeruk saat Imlek tiba?

Baca Juga: ShopeePay Super Online Deals Hadir Meriahkan Momen Imlek di Rumah

Apa alasan dari menghidangkan buah jeruk saat Imlek?

Menurut kata Tingkok, penyebutan kata jerus dan emas hampir sama. Maka dari itu, menghidangkan jeruk memiliki arti bahwa nantinya keberuntungan dan kemakmuran akan datang seperti emas.

Ju dari ganju dapat disamakan dengan ji  yang artinya baik atau bagus. Sedangkan dalam frase ji li  artinya peruntungan baik. Jika dalam dialek Cantonese, penyebutan jeruk mandarin terdengar seperti emas.

Baca Juga: 50 Ucapan Selamat Imlek 2021 Dilengkapi Gambar, Quotes, Caption Cocok Dikirim Buat Sahabat, Hingga Bos!

Penyebutan emas dan jeruk yang hampir sama tersebut yang membuat umat Tionghoa percaya jika menghidangkan jeruk akan membawa kemakmuran, rejeki yang lancar.

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x