DOWNLOAD 45 SOAL UAS UT Pengantar Akuntansi EKMA4115 Akuntansi Lengkap Kunci Jawaban Soal Pengantar Akuntansi

- 26 Juni 2024, 15:07 WIB
Ilustrasi. sistem akuntansi
Ilustrasi. sistem akuntansi /

Berdasarkan pengaruh transaksi selama bulan Januari, maka total aktiva pada Neraca per 31 Januari 2006 Usaha Foto Copy “NONI” adalah sebesar ....
A. Rp16.410.000,00
B. Rp20.050.000,00
C. Rp27.800.000,00
D. Rp32.050.000,00

Jawaban: D

Aktiva = kas + Piutang dagang + Perlengkapan foto copy + Peralatan fotocopy +mesin fotocopy baru
10.000.000 + 500.000 + 800.000 + 16.500.000 – (7.000.000 + 750.000) + 12.000.000 = 32.050.000

Baca Juga: 45 CONTOH Soal UAS UT PGSD Semester 1 Pendidikan Jasmani dan Olahraga PDGK4208 Lengkap Kunci Jawabannya

14. PT VASE adalah perusahaan jasa reparasi mobil. Pada tanggal 6 Februari 2006, perusahaan mengeluarkan uang tunai untuk pembelian bahan habis pakai sejumlah Rp2.750.000,00 atas transaksi ini perusahaan akan membuat jurnal …
A. Kas sebesar Rp2.750.000,00
B. Bahan Habis Pakai sebesar Rp2.750.000,00
C. Piutang sebesar Rp2.750.000,00
D. Utang sebesar Rp2.750.000,00

Jawaban: B

Jurnal untuk transaksi pembelian bahan habis pakai adalah :
(D) Bahan Habis Pakai Rp2.750.000,00
(K) Kas Rp2.750.000,00

15. Perusahaan yang bergerak dalam jual beli barang seperti toko, penyalur tunggal, agen penjualan dan distributor disebut perusahaan ....
A. Dagang
B. Jasa
C. Manufaktur
D. Perseroan

Jawaban: A

17. PT KARCE melakukan pembelian secara kredit sabun mandi sebanyak 250 buah @Rp. 1.750, ada beberapa sabun yang kemasannya rusak sehingga harus dikembalikan, yaitu sebanyak 12 buah. Jurnal retur yang dicatat oleh PT KARCE yaitu dengan mengkredit ....
A. Retur & Keringanan Pembelian sebesar Rp21.000,00
B. Kas sebesar Rp21.000,00
C. Utang Dagang sebesar Rp437.500.000,00
D. Pembelian sebesar Rp437.500,00

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah