30 SOAL UAS Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di SD UT 2023 dan Kunci Jawaban Latihan Soal Ujian UT PGSD

- 17 Desember 2023, 11:04 WIB
Dikutip Fokus Solo dari berbagai sumber berikut adalah 40 soal UAS Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di SD UT tahun 2023 dan kunci jawaban, contoh soal ujian UT PGSD PDGK4502.  1. Kurikulum bagi guru berfungsi sebagai pedoman dalam … . A. melaksanakan proses belajar mengajar B. melaksanakan su
Dikutip Fokus Solo dari berbagai sumber berikut adalah 40 soal UAS Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di SD UT tahun 2023 dan kunci jawaban, contoh soal ujian UT PGSD PDGK4502. 1. Kurikulum bagi guru berfungsi sebagai pedoman dalam … . A. melaksanakan proses belajar mengajar B. melaksanakan su /tangkap layar

26. Masyarakat pada masa depan sangat membutuhkan SDM yang memiliki kepribadian yang mandiri dan terbuka sehingga mampu menciptakan perubahan. Hal ini menunjukkan bahwa salah satu ciri utama SDM masa depan yang ... .
A. menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi
B. memiliki solidaritas sosial
C. memiliki kreativitas
D. mempunyai integritas yang tinggi

Jawaban: C

27. Kemampuan menyampaikan pengetahuan, berdiskusi, melakukan penelitian, dan membuat laporan merupakan muatan kurikulum dalam mata pelajaran bahasa Indonesia dalam tingkat literasi ... .
A. performative
B. epistemic
C. functional
D. informational

Jawaban: B

28. Salah satu pendekatan pengembangan kurikulum masa depan yang menyatakan bahwa kemampuan menyerap dan memahami informasi baru secara cepat untuk menguasai suatu perubahan yang terjadi adalah ... .
A. Accelerated learning
B. Quantum learnig
C. Cooperative learning
D. E-learning

Jawaban: A

29. GBPP sebagai salah satu produk pengembangan kurikulum berisi penjelasan tentang ... .
A. tujuan dan ruang lingkup materi mata pelajaran
B. sistem pengajaran dan bahasa pengantar
C. dasar-dasar pengembangan kurikulum
D. kualitas lulusan yang diharapkan

Jawaban: A

30. Salah satu manfaat silabus bagi guru adalah sebagai ... .
A. dasar dalam mengembangkan kompetensi dasar yang diharapkan dikuasai siswa
B. ukuran dalam menentukan keberhasilan program pembelajaran
C. dokumen rencana kegiatan untuk setiap pertemuan pembelajaran
D. dasar dalam menentukan kegiatan pembelajaran selama satu tahun ajaran

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah