40 SOAL PAT Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2 dan Kunci Jawabannya, Contoh Soal PAT Kelas 5 Tahun 2023

- 11 Mei 2023, 11:00 WIB
Bank soal da kunci jawaban Ujian Sekolah Bahasa Indonesia kelas 9 Tahun 2023
Bank soal da kunci jawaban Ujian Sekolah Bahasa Indonesia kelas 9 Tahun 2023 /Pexels.com / Karolina Grabowska/

Jawaban : C

27. Pantun termasuk sebagai salah satu jenis dari karya sastra .....
A. Lama C. tradisional
B. Modern D. Bebas

Jawaban : A

28. Aktivitas membaca yang bertujuan untuk mengetahui isi dari teks yang dibaca disebut dengan membaca .....
A. cepat C. intensif
B. lambat D. lama

Jawaban : C

Baca Juga: 40 SOAL Kisi Kisi Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 2023 Lengkap dengan Kunci Jawaban Kurikulum 2013

29. Berikut yang bukan termasuk unsur-unsur dalam iklan media cetak dan media elektronik adalah .....
A. Perhatian
B. Rasa tidak percaya
C. Minat
D. Keinginan

Jawaban : B

30. Di bawah ini yang bukan termasuk media iklan di media cetak adalah .....
A. koran C. website
B. brosur D. baliho

Jawaban : C

31. Sebuah informasi yang bertujuan untuk mendorong, membujuk, memberikan pengaruh pada khalayak ramai atau banyak orang agar tertarik pada barang dan jasa yang ditawarkan disebut .....
A. iklan C. pengumuman
B. poster D. cerpen

Jawaban : A

32. Bahasa yang digunakan dalam iklan harus .....
A. singkat, padat namun tidak jelas
B. singkat, padat, dan jelas
C. panjang dan sulit dimengert
D. panjang dan tidak jelas

Jawaban : B

33. Apabila kamu melihat youtube, akan ada banyak iklan yang muncul. Iklan tersebut termasuk dalam iklan elektronik yang dipaparkan melalui .....
A. televisi C. brosur
B. radio D. surat kabar

Jawaban : A

34. Berikut ini yang merupaka unsur iklan radio adalah .....
A. gerak C. suara
B. gambar D. tulsan

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x