50 Contoh Soal Asesmen Madrasah Tsanawiyah 2023 Bahasa Indonesia dan Kunci Jawaban Terbaru

- 27 April 2023, 15:49 WIB
50 Contoh Soal Asesmen Madrasah Tsanawiyah 2023 Bahasa Indonesia dan Kunci Jawaban Terbaru
50 Contoh Soal Asesmen Madrasah Tsanawiyah 2023 Bahasa Indonesia dan Kunci Jawaban Terbaru /pexels.com

7. Ide pokok paragraf kedua teks tersebut adalah …

A. tidak ada pelarangan tololet
B. tololet proses kreatif masyarakat
C. imbauan pemerintah atas tololet
D. bus angkutan umum digemari masyarakat

Jawaban B

8. Kalimat utama paragraf pertama ditandai nomor …

A. (1) C. (3)
B. (2) D. (4)
Jawaban A

9. Bacalah teks berikut!

[...] digital di depan ruang dingin vaksin menunjukkan angka 3 derajat celcius. Angka tersebut tergolong normal bagi ratusan ribu vaksin di dalamnya. Vaksin-vaksin tergolong sensitive beku sehingga suhu di dalam cold room harus stabil antara 3—8 derajat celcius.

Istilah yang tepat untuk melengkapi teks tersebut adalah

A. inkubator C. stetoskop
B. proyektor D. termometer

Jawaban D

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x