SOAL PTS IPA Kelas 5 Semester 2 Kurikulum 2013, Latihan Soal dan Kunci Jawaban PTS IPA Kelas 5 Semester 2 2023

- 1 Maret 2023, 07:30 WIB
soal PTS IPA kelas 5 semester 2 kurikulum 2013
soal PTS IPA kelas 5 semester 2 kurikulum 2013 /pexels.com

20. Bola termasuk benda padat sehingga memiliki sifat ....
a. bentuknya berubah-ubah sesuai wadahnya
b. bentuk dan isinya selalu tetap
c. bentuknya tetap dan isinya selalu berubah-ubah
d. bentuk dan isinya selalu berubah-ubah

Jawaban: b

21. Benda yang mempunyai sifat bentuk berubah sesuai dengan tempatnya adalah benda ....
a. padat dan cair
b. padat dan gas
c. gas dan cair
d. padat

Jawaban: c

22. Terbentuknya salju dari langit adalah contoh perubahan benda yang disebut dengan ....
a. mengkristal
b. menyublim
c. membeku
d. mengembun

Jawaban: a

23. Perubahan wujud benda dipengaruhi oleh ....
a. warna
b. kalor
c. wadah
d. isolator

Jawaban: b

24. Peristiwa melelehnya lilin saat dibakar merupakan perubahan wujud ....
a. benda padat menjadi cair
b. benda cair menjadi gas
c. benda gas menjadi cair
d. benda cair menjadi padat

Jawaban: a

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah