40 Soal PAS PAI Kelas 12 Semester 1 dan Kunci Jawaban 2022, Soal PAS PAI Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013

- 10 November 2022, 23:16 WIB
soal PAS IPS kelas 7 semester 1 Kurikulum Merdeka dan kunci jawaban
soal PAS IPS kelas 7 semester 1 Kurikulum Merdeka dan kunci jawaban /unsplash.com

32. Surah Ali-Imran ayat 159 secara garis besar menjelaskan tentang….
a. Sikap demokrasi
b. Berpikir kritis
c. Perilaku jujur
d. Berbakti kepada kedua orang tua
e. Birruwalidain

33. Salah satu prinsip demokrasi adalah al-amanah maksudnya….
a. Sikap pemenuhan kepercayaan yang diberikan seseorang kepada orang lain
b. Sikap tanggung jawab terhadap segala tindakan
c. Bijaksana dalam memberikan keputusan
d. Adil dalam memilih
e. Tidak ada pihak yang merasa lebih tinggi dari orang lain

Baca Juga: DOWNLOAD Soal PAS IPS Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka PDF Tahun 2022 Beserta Kunci Jawabannya

34. Memberi nasihat merupakan hak manusia terhadap manusia lain. Adapun yang dimaksudkan memberi nasihat yaitu dalam hal….
a. Kejelekan
b. Keburukan
c. Kemusyrikan
d. Kesyirikan
e. Amar ma’ruf nahi munkar

35. Hak seorang muslim di atas muslim yang lain ada….
a. Enam
b. Lima
c. Tujuh
d. Empat
e. Dua

36. Berikut yang bukan hak seorang muslim atas muslim yang lain adalah….
a. Memenuhi undanga
b. Saling menasehati
c. Menjenguk saat sakit
d. Memberi oleh-oleh pulang dari berpergian
e. Mengantarkan jenazah hingga di kuburkan

Baca Juga: DOWNLOAD Soal PAS IPS Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka PDF Tahun 2022 Beserta Kunci Jawabannya

37. Pernyataan di bawah ini merupakan cara berbuat baik kepada orang tua, kecuali….
a. Menziarahi kubur
b. Mendoakannya
c. Memohon ampun kepada Allah
d. Menghormatinya
e. Berkata kasar kepadanya

38. Contoh sunatullah qauliyyah adalah….
a. Matahari yang terbit dari timur
b. Api yang panas dan membakar
c. Siang dan malam
d. Al-Qur’an
e. Es yang membeku

Baca Juga: 40 Soal UAS PAI Kelas 11 Semester 1 dan Kunci Jawaban, Soal UAS PAI Kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013 2022

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah