Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 77, Kalimat Eksresif Dalam Cerpen Kegiatan 5

- 18 Agustus 2022, 04:35 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 77-78 Kegiatan 5 Latihan Kalimat Ekspresif
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 77-78 Kegiatan 5 Latihan Kalimat Ekspresif /

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 51, Pembukaan UUD 1945 Uji Kometensi Bab 2

3. "Mulutnya tiba-tiba rasa terkunci". Maksud kalimat tersebut adalah..

Jawaban: Tidak bisa berkata apa pun.

4. Ada seorang yang baru saja kehilangan mata pencaharian. Ia tidak mampu berbuat apa-apa. Beban dan kesusahan terbayang di depan mata. Reaksi orang itu, ia tertawa, "Tawa yang membungkus tangis."

Maksud kalimat yang tercetak miring adalah..

Jawaban: Ia menutupi kesedihannya dengan tertawa atau Tawanya mengungkapkan rasa kesedihannya.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 46-48 Tugas Kelompok 2.3, Pokok Pikiran Pembukaan UUD 1945

5. Ia sudah jauh dari rumah. "Keterasingan tiba-tiba menggigit dirinya."

Kalimat diatas cocok untuk menggambarkan perasaan seseorang yang..

Jawaban: Kesepian atau perasaan asing pada dirinya.

6. "Kulayangkan pandangku ke gugusan tanah gunung yang teriris oleh kolam."

Kata teriris mempunyai makna dengan kata terbelah dalam kalimat..

Jawaban: Banjir tersebut membuat tanah jalanan terbelah menjadi dua.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 45, Pokok Pikiran dan Pasal UUD 1945 Tugas Kelompok 2.2

7. "Aku telah menghabiskan waktu satu jam yang terakhir itu dengan kecemasan serta kegelisahan yang memadat."

Kalimat diatas ditunjukan kepada seseorang yang mengalami..

Jawaban: Menunggu seseorang tanpa kepastian.

8. "Matahari menancap tinggi di langit. Udaranya gerah."

Kalimat diatas memiliki makna..

Jawaban: Keadaan cuaca yang sangat panas atau Matahari tepat berada di atas kepala.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD dan MI Halaman 143, 144, 145, 146, 147, 149, 150, Subtema 3 Pembelajaran 3

*)Disclaimer: Artikel ini bersifat analisis, dan hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.

-Portal Kudus tidak bertanggung jawab jika terjadi kesalahan.

-Untuk pertanyaan terbuka, jawaban tidak terpaku pada kunci jawaban diatas.

Demikian Pembahasan soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 77 Kegiatan 5: Latihan Kata Kalimat Ekspresif.***

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah