SOAL PAT Tema 7 Terbaru Kelas 1 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PAT Tema 7 Kelas 1 Tahun 2022

- 3 Juni 2022, 06:45 WIB
SOAL PAT Tema 7 Terbaru Kelas 1 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PAT Tema 7 Kelas 1 Tahun 2022
SOAL PAT Tema 7 Terbaru Kelas 1 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PAT Tema 7 Kelas 1 Tahun 2022 /pixabay/

Portal Kudus - Simak selengkapnya tentang soal PAT Tema 7 terbaru kelas 1 semester 2 dan kunci jawaban, contoh soal PAT Tema 7 kelas 1 Tahun 2022.

Artikel berikut beriisikan mengenai soal PAT Tema 7 terbaru kelas 1 semester 2 dan kunci jawaban, contoh soal PAT Tema 7 kelas 1 Tahun 2022.

Baca Juga: Contoh Soal UAS Agama Islam Kelas 1 Semester 2 dan Kunci Jawabn, Contoh Soal PAS Agama Islam Kelas 1 2022

Untuk soal PAT Tema 7 terbaru kelas 1 semester 2 terdiri dari 10 soal pilihan ganda dan 5 soal essay yang berbasis Kurikulum 2013.

Contoh soal PAT (Penilaian Akhir Tahun) Tema 7 kelas 1 semester 2 berikut dapat digunakan siswa sebagai persiapan dalam menghadapi PAT semester 2 Tahun 2022.

Baca Juga: Soal UAS Bahasa Arab Kelas 1 Semester 2, Contoh Soal PAS Bahasa Arab Kelas 1 Kurkulum2013

Dengan soal PAT ini akan menambah banyak wawasan dan pengetahuan, jadi dapat membantu siswa untuk dapat lebih siap dalam menjalankan PAT semester 2 Tahun 2022.

Berikut soal PAT Tema 7 terbaru kelas 1 semester 2 dan kunci jawaban, contoh soal PAT Tema 7 kelas 1 Tahun 2022, yang dilansir oleh Portal Kudus dari alumni Universitas Muria Kudus (UMK) Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) serta Guru SD di SD Ngembal Rejo 01 Kudus Erika Sulistya Nugraha, M.Pd.

PAT Kelas 1 Tema 7 Subtema 1 2 3 4

1. Simbol sila 3 adalah ....
a. Bintang
b. Banteng
c. Pohon Beringin
d. Rantai

Jawaban: C

2. Dayu memiliki seekor kucing bentina
secara rutin Dayu selalu memberi makan kucingnya, sehingga kucing dayu menjadi .....
a. Sehat dan Lincah
b. Banyak
c. Bersih dan Sehat
d. Kurus

Jawaban: A

3. Memberi makan dan membersihkan kandang merupakan salah satu .... merawat kucing

a. Kesimpulan
b. Aturan
c. Kemarahan
d. Kesombongan

Jawaban: B

4. Salah satu benda yang ada didalam kelas adalah ...
a. Tiang Bendera
b. Mobil-mobilan
c. Papan Tulis
d. Boneka

Jawaban: C

5. "Dilarang membawa hewan peliharaan"
Kalimat diatas adalah contoh ungkapan ....
a. Informasi
b. Larangan
c. Pemberitahuan
d. Permintaan Maaf

Jawaban: B

6. Beni : Ibu hebat sekali, tahu cara merawat tanaman dengan baik.
Ibu : Terima Kasih, Beni.
Beni sering memberikan ..... kepada Ibu
a. Permintaan Maaf
b. Pemberitahuan
c. Pujian
d. Larangan

Jawaban: C

7. Bilangan tujuh puluh lima adalah
a. 50
b. 53
c. 73
d. 75

Jawaban: D

8. Pada angka 89, angka 8 menempati pada ....
a. Ratusan
b. Puluhan
c. Satuan
d. Ribuan

Jawaban: B

9. Ada 10 ekor kucing, 15 ekor ayam dan 5 ekor burung. Binatang mana yang paling banyak adalah ...
a. Kucing
b. Ayam
c. Burung
d. Kucing dan ayam

Jawaban: B

10. Ada 15 buah jeruk + 43 buah jeruk = ...... jeruk
a. 50
b. 52
c. 58
d. 45

Jawaban: C

II. Jawablah pertanyaan dibawah ini!
1. Tentukan hasil dibawah ini!
a. 45 - 15 = ....... (30)
b. 73 - 12 = ....... (61)
c. 12 + 14 = ....... (26)
d. 15 + 21 = ....... (36)
e. 40 - 15 = ...... (25)

2. Dayu memiliki 41 boneka, kemudian Dayu memberikan 11 boneka kepada Siti. Berapa sisa boneka Dayu sekarang?
Jawaban: (41-11 = 30)

3. Sebutkan 5 jenis barang yang ada di dalam kamar tidur!
Jawaban: (Kasur, meja belajar, lampu tidur, almari, bantal dan guling, boneka)

4. Sebutkan 5 benda yang terbuat dari tanah liat!
Jawaban: (Vas bunga, kendi, cobek, kompor tanah liat, Pot bunga)

5. Sebutkan 5 macam olahraga yang menggunakan bola!
Jawaban: (Sepakbola, Voli, Golf, kasti, Badminton, Basket)

Demikian soal PAT Tema 7 terbaru kelas 1 semester 2 dan kunci jawaban, contoh soal PAT Tema 7 kelas 1 Tahun 2022.***

Disclaimer:

1) Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah