40 Contoh Soal UAS Prakarya Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PAS Prakaraya Kelas 8 Tahun 2022

- 1 Juni 2022, 21:10 WIB
soal PAT pilihan ganda dan essay Tema 7 kelas 1 semester 2
soal PAT pilihan ganda dan essay Tema 7 kelas 1 semester 2 /Pixabay/

Baca Juga: 40 Soal PAT UKK IPS Kelas 5 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PAT IPS Kelas 5 Tahun 2022

10. Indonesia tergolong negara maritim karena dikelilingi oleh lautan sehingga pohon kelapa dapat dengan mudah dijumpai. Adapun propinsi yang banyak menghasilkan kerajinan dari tempurung kelapa adalah....
A. Aceh            B. Jawa Timur        C. Sulawesi Utara    D. Bandung

11. Plastik, pecahan keramik, pecahan kaca, dan baja merupakan limbah....
A. domestik        B. anorganik        C. organik        D. buatan

12. Limbah pecahan keramik yang tersedia di lingkungan dapat dimanfaatkan dengan teknik mozaik, yang dimaksud dengan teknik mozaik adalah....
A. menempel potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah
B. mengukir potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah
C. mengecat potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah
D. membasuh potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah

Baca Juga: Apakah Emmeril Khan Mumtadz Anak Ridwan Kamil Sudah Ditemukan Hari Ini? Berikut Siaran Pers KBRI di Bern Swiss

13. Botol kaca bekas jika dijual ke penadah hanya dapat menghasilkan beberapa ribu rupiah saja, tetapi jika diolah dengan teknologi tinggi seperti pemanasan, botol kaca ini akan berubah menjadi batu-batu cantik yang berkilau dan dapat dibuat menjadi berbagai asesoris atau hiasan lainnya. Pencairan kaca dapat menggunakan tungku keramik yang berderajat tinggi hingga....
A. 6000C            B. 7000C        C. 8000C        D. 9000C

14. Prinsip pengolahan limbah terdiri dari....
A. reduce, reuse dan recycle            C. reduce, reuse dan remove        
B. resourse, reuse dan recycle            D. redure, reuse dan recycle

15. Muhammad Ayip ketika mau minum gelas yang diambilnya jatuh, sehingga pecahan kaca gelas tersebut berserakan, lalu dia mengumpulkan pecahan gelas tersebut untuk dijadikan sebuah karya kerajinan. Kerajinan yang akan dibuat Muhammad Ayip adalah jenis limbah....
A. organik          B. anorganik        C. domestik        D. gas

Baca Juga: 50 Latihan Soal Seni Budaya Kelas 12 Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban. Soal Pilihan Ganda dan Essay

16. Alat yang digunakan untuk membuat kerajinan limbah pecahan keramik adalah....
A. paku, amplas, waslap, sendok semen, dan karet sandal bekas.
B. karung, amplas, waslap, sendok semen, dan karet sandal bekas
C. tungku pembakaran, amplas, waslap, sendok semen, dan karet sandal bekas
D. palu, amplas, waslap, sendok semen, dan karet sandal bekas

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah