Syarat Pendaftaran LTMPT dan Biaya yang Dikeluarkan

- 12 Februari 2022, 19:44 WIB
Ilustrasi - Mulai buka hari ini PDSS SNMPTN 2022 bisa diisi melalui laman pdss.ltmpt.ac.id sekarang.
Ilustrasi - Mulai buka hari ini PDSS SNMPTN 2022 bisa diisi melalui laman pdss.ltmpt.ac.id sekarang. /Tangkap layar: ltmpt.ac.id

Baca Juga: 14 Februari Zodiak Apa, Memperingati Hari Apa, Sejarah Indonesia, Valentine dan Tanggal Berapa Hari Valentine

4. Siswa lulusan SMA/MA/SMK/sederajat tahun 2020 dan 2021 atau lulusan Paket C tahun 2020 dan 2021 harus memiliki ijazah dengan umur maksimal 25 tahun (per 1 Juli 2022). Bagi lulusan SMA sederajat dari luar negeri harus memiliki ijazah yang sudah disetarakan.

5. Tidak lulus jalur SNMPTN pada tahun 2020, 2021, dan 2022.

6. Peserta yang akan memilih prodi Saintek maka mengikuti TPS, Bahasa Inggris, dan TKA Saintek;

Baca Juga: Doa Ketika Gelisah Menghampiri Agar Hati Tenang, Diajarkan Oleh Rasulullah SAW

7. Peserta yang akan memilih prodi Soshum, maka mengikuti TPS, Bahasa Inggris, dan TKA Soshum; dan

8. Peserta yang akan memilih prodi Campuran (Saintek dan Soshum), maka mengikuti TPS, Bahasa Inggris, TKA Saintek dan TKA Soshum.

9. Khusus Program Studi Kedokteran dan Kedokteran Gigi hanya dapat dipilih oleh siswa lulusan SMA/MA jurusan IPA saja.

Baca Juga: Biodata Marissya Icha Sahabat Karib Vanessa Angel Lengkap Nama, Usia, Tanggal Lahir, Hobi, Akun Instagram

10. Memiliki kesehatan yang memadai sehingga tidak mengganggu kelancaran proses studi.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x