Tips Mencari Jurnal Ilmiah Online yang Aman dan Kredibel, Perhatikan 3 Faktor Berikut

- 31 Maret 2021, 19:32 WIB
Tips Mencari Jurnal Ilmiah Online yang Aman dan Kredibel, Perhatikan 3 Faktor Berikut
Tips Mencari Jurnal Ilmiah Online yang Aman dan Kredibel, Perhatikan 3 Faktor Berikut /pixabay/picjumbo_com
  1. Perhatikan domain situs jurnal

Tedapat bermacam- macam domain situs jurnal ilmiah yang dapat diakses di internet. Namun sayangnya tidak semua domain aman dan kredibel.

Ketika mencari jurnal ilmiah online, perhatikan domain situs jurnal yang akan di klik dan pastikan bahwa domain tersebut adalah kredibel.

Baca Juga: Pemegang KIP Kuliah Wajib Mengetahui Info Penting Terkait Pendaftaran UTBK-SBMPTN

Biasanya terdapat domain khusus untuk situs pemerintahan, pendidikan, dan juga penelitian.

Domain yang biasanya berkaitan dengan akses pendidikan dan penelitian, diantaranya adalah .ac, .edu, .gov, dan .org.

  1. Pilihlah Situs Berdasar Bidang Keilmuan

Ketika mencari jurnal ilmiah online, pilihlah situs berdasar dengan bidang keilmuan. Hal tersebut bertujuan untuk memudahkan pencari menemukan jurnal yang diinginkan.

Baca Juga: Pengumuman SNMPTN 2021 Hari Ini 22 Maret, Segera Cek Namamu di Link Berikut

Seperti halnya jurnal tentang kesehatan, teknologi, ilmu sains, sosial, hukum, atau politik yang biasanya terdapat situs khusus yang menyajikan jurnal terkait.

Jurnal ilmiah online dapat diakses dengan situs jurnal gratis sesuai dengan bidang keilmuan. Seperti halnya Pubmed untuk ilmu kedokteran.

Biomed Central (BMC) untuk bidang ilmu sains, teknologi dan juga medis.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: ditjen.dikti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah