Arti Hari Kiamat Adalah Ini, Berikut Penjelasan Arti Hari Kiamat Beserta Tanda-tanda Hari Kiamat

22 Agustus 2022, 20:40 WIB
Arti Hari Kiamat Adalah Ini, Berikut Penjelasan Arti Hari Kiamat Beserta Tanda-tanda Hari Kiamat /Pixabay / Thomas Breher.

Portal Kudus- Simak pembahasan arti hari kiamat adalah ini, berikut penjelasan arti hari kiamat beserta tanda-tanda hari kiamat.

Artikel ini berisi tentang pengertian hari kiamat tanda tanda kiamat kecil dan besar lengkap dengan hikmah percaya hari kiamat.

Kiamat adalah sesuatu hal yang pasti terjadi dan setiap muslim wajib mengimani adanya hari kiamat.

Baca Juga: LIVE SCORE Pertandingan Manchester United VS Liverpool Liga Inggris Musim 2022-2023

Kapan datangnya hari kiamat hanyalah Allah yang mengetahuinya, tetapi ada tanda tanda jika hari kiamat tersebut akan tiba.

Banyak warganet yang penasaran dengan arti hari kiamat, artikel berikut akan mengulas lengkap arti dan tanda-tanda hari kiamat.

Berikut merupakan pengertian hari kiamat yang telah di rangkum Tim Portal Kudus dari berbagai sumber:

Baca Juga: Teppen-!!!!!!!!!!!!!!! Anime Laughing 'til you Cry Bertujuan untuk Memproduksi Episode Khusus

Pengertian hari kiamat adalah hari hancurnya seluruh alam semesta dan semua makhluk Allah dan hanya Allah yang kekal pada hari kiamat.

1. Tanda-tanda Kiamat kecil

-Hamba sahaya wanita melahirkan tuannya

-Penggembala kambing hidup mewah di gedung yang megah

-Lenyapnya ilmu pengetahuan dan meluasnya kebodohan

-Banyak perjudian, minuman keras, dan perzinahan

-Sulit mendapatkan orang yang menerima sedekah

-Waktu berjalan amat pendek

Baca Juga: Berikut Syarat dan Cara Mendaftar PPG Prajabatan 2022 Gelombang 2 yang akan Dibuka pada 26 Agustus Mendatang

2. Tanda-tanda Kiamat besar

-Matahari terbit dari Barat

-Munculnya d-abbah (binatang raksasa)

-Munculnya dajjal

-Munculnya ya'juj dan ma'juj (Kaum yang suka membuat kerusakan di muka bumi)

-Turunnya Nabi Isa A.S

Baca Juga: Berikut Syarat dan Cara Mendaftar PPG Prajabatan 2022 Gelombang 2 yang akan Dibuka pada 26 Agustus Mendatang

3. Hikmah mempercayai hari kiamat

-Meningkatkan keimanan kepada Allah

-Termotivasi mengerjaklan kebaikan

-Tercegah melakukan maksiat

-Menjadi pribadi yang baik dan mulia

Itulah penjelasan soal arti hari kiamat tanda tanda kiamat kecil dan besar lengkap dengan hikmah percaya hari kiamat.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Tags

Terkini

Terpopuler