Info Passing Grade PPPK Guru PAI 2021, Simak Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Teknis PPPK Guru

16 September 2021, 06:05 WIB
Passing grade PPPK Guru PAI 2021, simak nilai ambang batas Seleksi Kompetensi Teknis PPPK Guru PAI SLB, SD, SMP, SMA /https://jdih.menpan.go.id//

 

Portal Kudus - Simak info passing grade PPPK Guru PAI 2021, simak nilai ambang batas Seleksi Kompetensi Teknis PPPK Guru Agama Islam untuk SLB, SD, SMP, SMA.

Banyak peserta Seleksi PPPK 2021 yang mencari informasi passing grade PPPK Guru PAI.

Artikel ini menyajikan informasi passing grade PPPK Guru PAI 2021, simak nilai ambang batas Seleksi Kompetensi Teknis PPPK Guru.

Baca Juga: PPPK Tahap 2 untuk Siapa, Begini Penjelasan Seleksi Kompetensi PPPK Guru Tahap 2 untuk Siapa Saja Pesertanya

Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2021 telah dimulai pada tanggal 13 September 2021.

Agar bisa lolos seleksi PPPK Guru 2021, peserta paling tidak harus mendapatkan nilai minimal atau passing grade.

Adapun ketetapan mengenai nilai ambang batas atau passing grade Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2021 sudah ditetapkan. 

Passing grade PPPK Guru 2021 diatur dalam Lampiran Keputusan Menpan RB Nomor: 1127 Tahun 2021. 

Baca Juga: PPPK Tahap 3 untuk Siapa? Pahami Penjelasan Berikut Ini, Siapa Saja Peserta Seleksi Kompetensi PPPK Tahap 3

Berikut ini informasi passing grade PPPK Guru PAI 2021:

Passing Grade PPPK PAI

a. Seleksi Kompetensi Teknis

SD

-Guru Kelas/Guru Mata Pelajaran Agama Islam: 325

SMP

-Guru Kelas/Guru Mata Pelajaran Agama Islam: 325

SMA

-Guru Kelas/Guru Mata Pelajaran Agama Islam: 325

SLB

-Guru Kelas/Guru Mata Pelajaran Agama Islam: 325

Informasi Passing Grade PPPK Guru 2021 selengkapnya cek di sini

b. Untuk materi soal Seleksi Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural passing grade nya adalah 130

c. Untuk materi soal Wawancara nilai ambang batasnya adalah 24.

Baca Juga: Link Download Passing Grade P3K 2021 PDF, Simak Nilai Ambang Batas PPPK Guru dalam Keputusan Menpan RB 1127

Jumlah soal keseluruhan Seleksi Kompetensi untuk PPPK Jabatan Fungsional Guru 2021 adalah 155 soal, dengan rincian:

-Seleksi Kompetensi Teknis 100 soal
-Seleksi Kompetensi Manajerial 25 soal
-Seleksi Kompetensi Sosio Kultural 20 soal
-Wawancara 10 soal

Baca Juga: Cara Perhitungan Nilai PPPK 2021 Lengkap, Simak Penjelasan Berapa Skor Didapat Setiap Soal Benar atau Salah

 

Nilai kumulatif tertinggi untuk seleksi kompetensi:
a. Untuk materi soal Seleksi Kompetensi Teknis 500
b. Materi soal seleksi kompetensi manajerial 200
c. Materi soal seleksi kompetensi sosial kultural 200
d. Materi soal wawancara 40

Demikian informasi passing grade PPPK Guru PAI 2021, simak nilai ambang batas Seleksi Kompetensi Teknis PPPK Guru.***

Editor: Al Mahfud

Tags

Terkini

Terpopuler