INI Daftar 29 Pemain Timnas Indonesia U23 Pada Laga Persiapan Piala AFF U23 2022, Lengkap Jadwal Penyisihan

- 2 Februari 2022, 09:05 WIB
Jadwal lengkap Piala AFF Timnas Indonesia U-23 2022, Evan Dimas cs kembali dihadang oleh tim tetangga
Jadwal lengkap Piala AFF Timnas Indonesia U-23 2022, Evan Dimas cs kembali dihadang oleh tim tetangga /Instagram. com/@pssi/

Portal Kudus -Ini daftar 29 pemain Timnas Indonesia U-23 pada laga persiapan piala AFF U23 2022, lengkap jadwal penyisihan.

Berikut adalah 29 daftar pemain Timnas Indonesia U23 untuk persiapan di Piala AFF U23 2022 lengkap jadwal penyisihan grup.

Timnas Indonesia U-23 akan bertanding pada Februari 2022 di Kamboja dalam laga Piala AFF U-23 2022.

Dalam hal ini semua pertandingan yang akan berlangsung akan disiarkan langsung SCTV.

Hal ini berdasar sumber dari laman Instagram @sctv.sport yang dipublish pada 23 Januari 2022.

Seperti diketahui, Timnas Indonesia U-23 datang ke AFF U-23 2022 sebagai juara bertahan, setelah juara pada edisi 2019 lalu.

Terdapat 11 tim yang ikut tampil di Piala AFF U-23 2022 dan dibagi dalam tiga grup.

Baca Juga: Ada Apa di Tanggal 2 Februari 2022? Ternyata Tanggal 2 Februari 2022 Ada Peristiwa dan Momen Penting Ini

Pada edisi Piala AFF U-23 2022 Kamboja ditetapkan sebagai tuan rumah kemudian Brunei Darussalam akan menjalani debut pertamanya pada turnamen ini.

Dari hasil drawing yang telah dilakukan akhir Desember 2021, Timnas Indonesia U-23 masuk dalam Grup B, bersama dengan Malaysia, Myanmar dan Laos.

Sesuai jadwal yang telah resmi dirilis, laga pertama Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2022 dimulai dengan menghadapi Laos pada Selasa, 15 Februari 2022

Dikutip Portal Kudus dari laman Aseanfootball.org berikut adalah jadwal lengkap pertandingan Timnas Indonesia U-23 Piala AFF 2022 U- 23.

Baca Juga: 3 AMALAN UTAMA Malam 1 Rajab 1443 H yang Disunnahkan, Lengkap dengan Bacaan Doa dan Keutamaan Bulan Rajab

Penyisihan Grup B

- 15 Februari 2022

  • Indonesia vs Laos di Prince Stadium, Pnom Penh, Pukul 19.00 WIB

- 18 Februari 2022

  • Indonesia vs Myanmar di Prince Stadium, Pnom Penh, Pukul 19.00 WIB

- 21 Februari 2022

  • Indonesia vs Malaysia di Prince Stadium, Pnom Penh, Pukul 19.00 WIB

Dikutip Portal Kudus dari laman Facebook Kabar Timnas, pelatih Shin Tae Yong resmi memanggil 29 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan Timnas Indonesia diBali untuk persiapan Piala AFF U-23 2022.

Baca Juga: Jawaban Tebak Kata Shopee Tantangan Harian 2 Februari 2022, Dapatkan Voucher Belanja dan Diskon Disini

Berikut 29 daftar pemain yang di panggail untuk persiapan di Piala AFF U-23 2022 di Kamboja.

KIPER:

- Muhammad Riyandi
- Muhammad Adi Satrio
- Cahya Supriadi

BEK

- Rizky Ridho
- Alfeandra Dewangga
- Komang Teguh Trisnanda
- Komang Tri Arta Wiguna
- Kakang Rudianto
- Muhammad Ferarri
- Achmad Figo
- Pratama Arhan Alif
- Irsan Lestaluhu
- Muhammad Bayu Fiqri
- Bagas Kaffa

Baca Juga: AMALAN MALAM 1 RAJAB 1443 H yang Dianjurkan, Lengkap Doa yang Dibaca Rasulullah SAW Berikut Keutamaan Bulannya

GELANDANG:

- Rachmat Irianto
- Muhammad Kanu Helmiawan
- Syahrian Abimanyu
- Eka Febri Yogi
- Marselino Ferdinan
- Beckham Putra
- Muhammad Iqbal
- Gunansar Mandowen
- Ramai Rumakiek
- Genta Alparedo
- Subhan Fajri

Baca Juga: DOA UTAMA Bulan Rajab 1443 H yang Dianjurkan Rasulullah SAW, Lengkap Arti, Keutamaan Hingga Amalan Sunnahnya

STRIKER:

- Ronaldo Kwateh
- Irfan Jauhari
- Hanis Sagara
- Taufik Hidayat

Demikian informasi terkait ini daftar 29 pemain Timnas Indonesia U-23 pada laga persiapan piala AFF 2022, lengkap jadwal penyisihan.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah