Ucapan Selamat Hari Santri Nasional 2020 dari Tokoh dan Pejabat di Indonesia

- 21 Oktober 2020, 14:34 WIB
Kartun Hari Santri/Pixabay/18371568
Kartun Hari Santri/Pixabay/18371568 /Kartun Hari Santri/Pixabay/18371568/

2. "Selamat Hari Santri Nasional. Jadilah insan qurani yang juga teladan bagi negeri. Bersama santri, damailah negeri." Kemenko PMK @kemenkopmk.

Baca Juga: Lirik Lagu Mars Hari Santri Nasional 22 Oktober 2020 Disertai Ucapan HSN Cocok untuk Sosial Media

3. "Selamat Hari Santri, #SobatDesa! Jadikan ini sebagai momentum bagi kita bersama untuk meneladani perjuangan para ulama dan santri. Bersama kita tumbuhkan semangat perjuangan membangun bangsa dan negara Indonesia, menjaga dan memperkuat NKRI." Kemendes PDTT @KemenDesa.

Baca Juga: Lirik Lagu Mars Hari Santri Nasional 22 Oktober 2020 Disertai Ucapan HSN Cocok untuk Sosial Media

4. "Hari Santri adalah momentum memperingati perjuangan Santri Melawan Penjajah. Cinta Tanah Air sebagian dari Iman." Nahdlatul Ulama (NU) @nahdlatululama.

5. "Hari santri itu dirayakan untuk tujuan memastikan bahwa jutaan santri tangguh dengan segala keterbatasan sarana, bisa bermanfaat untuk kemajuan bangsa dan negara." Muhaimin Iskandar @cakimiNOW.

6. "Semoga terurai segala ikatan, diberi jalan keluar dari segala kesusahan, dan segala hajat kita dikabulkan oleh Allah SWT. Bersama seluruh santri, para kiai dan ulama, juga segenap umat, kita berikhtiar melajukan bahtera bangsa menuju Indonesia maju." Presiden Joko Widodo @jokowi.

Baca Juga: Mars Lagu Hari Santri Nasional 'Santri Sehat Indonesia Kuat' Lengkap dengan Video dan Lirik

7. "UU Pesantren yang telah disahkan DPR akan menjadi semangat baru bagi santri dan pesantren sebagai lembaga penghasil kader terbaik bangsa." Fahri Hamzah @kawanFH.

Baca Juga: Teks Doa Upacara Hari Santri Nasional 2020 di Lengkapi Tulisan Arab
8. "Kalau sekadar bisa salim cukup jadi penonton wayang saja, nggak perlu sampai capek2 jadi #Santri . Santri tugasnya lebih berat drpd nonton wayang sampai jelang Subuh untuk bisa salim .. met #HariSantriNasional2019."" Sudjiwo Tedjo @sudjiwotedjo.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x