Inilah Puisi Sumpah Pemuda di Tengah Pandemi Covid-19

- 9 Oktober 2020, 20:35 WIB
BENDERA Indonesia dipasang di Tepas Lawang Salapan, Kota Bogor, Rabu 31 Juli 2019.*/ANTARA
BENDERA Indonesia dipasang di Tepas Lawang Salapan, Kota Bogor, Rabu 31 Juli 2019.*/ANTARA /

Begitu semangat membara ditubuhmu wahai pemuda
Tak takut akan tajamnya senjata engkau terhadang
Bercucuran keringat demi perlawanan musuh dari barat
Berpacu dan mengencangkan tameng-tameng tebal pelindung

Sungguh sangat berat perjuanganmu terdahulu pemuda
Hingga membawa sumpah yang berhasil dilantunkan
Menjadi perjuangan pemuda dan pemudi di masa kini
Dalam melanjutkan bakti terhadap keutuhan negeri

Terima kasih telah membaca Puisi dihari Sumpah Pemudah semoga semangat juang kita terus bertambah dan dan yang terpenting adalah niatkan dalam diri untuk perubahan yang lebih baik. Tetap semangatt yaahh.***

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x