Teks Sumpah Pemuda dan Ucapan Selamat Hari Sumpah Pemuda Tahun 2020

- 7 Oktober 2020, 11:16 WIB
Ilustrasi bendera Indonesia.*
Ilustrasi bendera Indonesia.* /Pixabay./

Portal Kudus - sumpah pemuda jatuh pada Tanggal 28 Oktober, bangsa Indonesia memperingati momen penting dan bersejarah. Bangsa Indonesia akan memperingati Hari Sumpah Pemuda.

Baca Juga: Kata-kata Ucapan Hari Sumpah Pemuda 2020, dalam Memperingati Momen Bersejarah

Dalam rangka memperingatinya, berikut rangkuman Teks Sumpah Pemuda, dikutip PortalKudus.com dari berbagai sumber dan Kata Kata Memperingati Sumpah Pemuda . Rabu 7 Oktober 2020.

Jika dibaca dengan ejaan baru, begini bunyi teks Sumpah Pemuda:

"Kami putra dan putri Indonesia, mengaku bertumpah darah yang satu, tanah Indonesia.

Kami putra dan putri Indonesia mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia.

Kami putra dan putri Indonesia menjunjung bahasa persatuan bahasa Indonesia."

 

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x