Jadi Penyelenggara Forum Air Dunia, Ada 4 Hal yang Akan Dibahas dalam World Water Forum ke 10 di Bali

- 3 Mei 2024, 19:06 WIB
Ilustrasi : Jadi Penyelenggaran Forum Air Dunia, Ada 4 Hal yang Akan Dibahas dalam World Water Forum ke 10 di Bali
Ilustrasi : Jadi Penyelenggaran Forum Air Dunia, Ada 4 Hal yang Akan Dibahas dalam World Water Forum ke 10 di Bali /Pixabay/HeungSoon/

Portal Kudus - Indonesia akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan World Water Forum ke 10 di Bali, tanggal 18-25 Mei 2024.

World Water Forum ke-10 di Bali ini mengusung tema Water for Shared Prosperity (Air untuk Kemakmuran Bersama), di mana komunitas air dan pengambil keputusan utama dapat berkolaborasi dan membuat kemajuan jangka panjang dalam mengatasi tantangan air global.

Dewan Air Dunia dan organisasi anggotanya akan melaksanakan World Water Forum ke 10, yang akan diselenggarakan di Bali pada tanggal 18 hingga 24 Mei 2024. Diperkirakan akan dihadiri ratusan delegasi yang menghadiri.

Baca Juga: BUATLAH Table Distribusi Frekuensi Tentukan Frekuensi Kumulatif dan Frekuensi Relatifnya Lama Waktu Bekerja

Adapun mekanisme pertemuan World Water Forum ke-10 yang terbagi dalam tiga proses utama, yaitu proses politik, proses tematik, dan proses regional.

Ketiga proses ini melibatkan berbagai pemangku kepentingan, mulai dari pemimpin negara, menteri, pemimpin daerah, akademisi, peneliti, hingga generasi muda yang akan saling bertukar pikiran.

World Water Forum ke-10 di Bali ini, akan fokus membahas empat hal seperti:

  1. Konservasi air (water conservation)
  2. Air bersih dan sanitasi (clean water and sanitation)
  3. Ketahanan pangan dan energi (food and energy security)
  4. Serta mitigasi bencana alam (mitigation of natural disasters)

Baca Juga: Bupati Blora Arief Rohman Kedatangan Perwakilan PT PLN UP3 Kudus, Bangun Sinergitas Pelayanan ke Masyarakat

Dalam sambutannya, Presiden Dewan Air Dunia, Loic Fauchon, menyampaikan beberapa hal, seperti melansir worldwatercouncil.org

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah