Ini Alasanya, Kenapa Tanggal 1 Oktober Disebut Hari Kesaktian Pancasila

- 1 Oktober 2020, 07:39 WIB
I Oktober Diperingati Sebagai Hari kesaktian pancasila
I Oktober Diperingati Sebagai Hari kesaktian pancasila /garuda indonesia

Baca Juga: Sambut Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2020, Berikut Contoh Ucapan, Pantun, dan Kata-Kata Bijak

Akan tetapi otoritas militer dan kelompok keagamaan terbesar saat itu menyebarkan kabar bahwa insiden tersebut merupakan usaha PKI mengubah unsur Pancasila.

Tragedi ini masih menjadi perdebatan di tengah lingkungan akademisi mengenai siapa penggiatnya dan apa motif di belakangnya.

Baca Juga: Kronologi G30S PKI dan Peristiwa Tewasnya 7 Jendral Karena Kekejaman G30SPKI

Akan tetapi otoritas militer dan kelompok keagamaan terbesar saat itu menyebarkan kabar bahwa insiden tersebut merupakan usaha PKI mengubah unsur Pancasila.

Pemerintah Orde Baru kemudian menetapkan 30 September sebagai Hari Peringatan Gerakan 30 September G30S dan tanggal 1 Oktober ditetapkan sebagai Hari Kesaktian Pancasila.

Perbedaan Hari Kesaktian Pancasila dan Hari Lahirnya Pancasila

seperti dikutip PortalKudus.com dari Wikipedia. berbeda dengan Hari Kesaktian Pancasila, Hari Lahirnya Pancasila merupakan peringatan cikal bakal Pancasila dijadikan lambang negara.

Mulai tahun 2017, Hari Lahir Pancasila ditetapkan sebagai hari libur nasional menurut Keppres Nomor 24 Tahun 2016.

Lahirnya Pancasila adalah judul pidato yang disampaikan oleh Soekarno dalam sidang Dokuritsu Junbi Chosakai (bahasa Indonesia: "Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan") pada tanggal 1 Juni 1945

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Wikipedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x