Menjawab Bagaimana Cara Anda Berkomunikasi kepada Pimpinan untuk Meminta Pengajuan PAK, Begini Caranya

- 1 Desember 2023, 20:39 WIB
bagaimana cara Anda berkomunikasi kepada pimpinan untuk meminta pengajuan PAK?
bagaimana cara Anda berkomunikasi kepada pimpinan untuk meminta pengajuan PAK? /Ilustrasi: Pexels/

Portal Kudus - Dapatkan inspirasi jawaban tentang bagaimana cara Anda berkomunikasi kepada pimpinan untuk meminta pengajuan PAK.

Cara berkomunikasi kepada pimpinan adalah hal penting yang harus diperhatikan. Tanpa terkecuali komunikasi untuk pengajuan PAK. 

Seperti apa cara berkomunikasi dengan pimpinan untuk meminta pengajuan PAK yang tepat?

Berikut ini akan dibahas berbagai hal mengenai PAK dan bagaimana berkomunikasi kepada pimpinan dalam pengajuan PAK ini. 

Baca Juga: Allahumma Shoyyiban Nafi an Doa Apakah Itu? Berikut Adalah Doa Ketika Turun Hujan

Penetapan Angka Kredit (PAK) adalah surat penetapan Pejabat yang berwenang menetapkan angka kredit berisi satuan nilai dari hasil penilaian butir kegiatan dan atau akumulasi nilai butir-butir kegiatan yang diperoleh Analis Kepegawaian dalam kurun waktu tertentu.

Sebelum mengajukan PAK, ada berbagai persyaratan yang harus dipenuhi oleh pegawai. 

Dikutip dari laman sippn.menpan.go.id, berikut ini persyaratan pengajuan PAK:

- Surat pengantar dari sekolah/satuan kerja

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x