Menikmati Keindahan Warisan Budaya: 8 Hotel Bersejarah di Indonesia yang Menyimpan Kisah Unik

- 5 Juli 2023, 18:13 WIB
8 Hotel Bersejarah di Indonesia
8 Hotel Bersejarah di Indonesia /Foto: Instagram @hotelindonesia_kempinski/

Awal mula bernama Bellevue Dibbets Hotel yang dimiliki oleh keluarga gubenur jendral VOC sebagai tempat peristirahatan para elit VOC.

Hotel bersejarah ini dimana penduduk Jepang sempat menjadikan hotel ini sebagai markas militer tentara Jepang.

Hotel Salak the Heritage sudah berdiri sejak tahun 1856 yang berlokasi di Jalan Ir Djuanda, Bogor, Jawa Barat.

Pada awal tahun 2020 Raja dan Ratu Belanda pernah berkunjung ke Istana Kepresidenan Bogor serta melakukan kunjungan ke Hotel Salak the Heritage.

Baca Juga: Apa Arti Tangan Kiri TikTok? Ternyata Tangan Kiri dalam Bahasa Gaul Viral Artinya Adalah Begini

4. Grand Inna Malioboro

Dahulunya bernama Grand Hotel de Djokja yang mana diperuntukan bagi para tamu Gubernur Hindia Belanda dan Militer pada masa kolonial.

Sempat berganti nama hotel pada masa penduduk Jepang, yang mana berubah nama menjadi Asahi Hotel.

Hotel ini telah dibangun pada tahun 1908-an yang mana berlokasi di Jalan Malioboro, Yogyakarta.

5. Royal Ambarrukmo

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah