Lirik Lagu Ibu Kita Kartini Diciptakan oleh Siapa? Simak Lirik Lagu Ibu Kita Kartini dan Maknanya

- 4 April 2022, 08:05 WIB
Kolase Mbah Sholeh Darat dan salah satu muridnya RA Kartini.
Kolase Mbah Sholeh Darat dan salah satu muridnya RA Kartini. /nu.or.id dan Repro negatif potret Raden Ajeng Kartini (foto 1890-an)/

Portal Kudus - Berikut Lirik Lagu Ibu Kita Kartini Diciptakan oleh Siapa? Simak Lirik Lagu Ibu Kita Kartini dan Maknanya

Lagu nasional berjudul "Ibu Kita Kartini" diciptakan oleh W.R. Supratman sebagai penghormatan serta untuk mengenang jasa beliau dengan makna yang mendalam.

Hari Kartini jatuh pada 21 April besok, lagu nasional "Ibu Kita Kartini" akan sering terdengar.

Baca Juga: Lirik Lagu Ibu Kita Kartini untuk Anak SD, Simak Teks Lagu Ibu Kita Kartini Berirama Serta Isi Syair

Sebab, lagu ini diciptakan untuk mengenang Raden Ajeng Kartini sebagai pejuang sejati bagi seluruh kaum wanita Indonesia.

Sebagai salah satu pahlawan nasional, untuk mengapresiasi perjuangannya Wage Rudolf Supratman menciptakan lagu berjudul Ibu Kita Kartini.

Lagu ini menceritakan perjuangan Ibu Kartini secara sederhana agar dapat dipahami dengan mudah oleh masyarakat luas.

Baca Juga: Lirik Lagu Ibu Kita Kartini untuk Anak SD, Simak Teks Lagu Ibu Kita Kartini Berirama Serta Isi Syair

Berikut lirik lagu Ibu Kita Kartini dan Penciptanya

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah