Ciri-Ciri Gejala Omicron Varian Baru Covid-19 dan Cara Pencegahannya

- 7 Desember 2021, 10:00 WIB
Ciri-ciri terserang virus Covid-19 varian Omicron adalah indra penciuman tidak hilang tapi lebih cepat lelah.
Ciri-ciri terserang virus Covid-19 varian Omicron adalah indra penciuman tidak hilang tapi lebih cepat lelah. /ANTARA

Portal Kudus- Simak ciri-ciri gejala omicron varian baru covid-19 dan cara pencegahannya.

Berikut merupakan ciri-ciri gejala omicron varian baru covid-19 dan cara pencegahannya.

Baru baru ini muncul varian baru Covid-19 Omicron. Berikut ini ciri-ciri gejala varian Omicron.

Varian Omicron ini diketahui berasal dari Afrika Selatan. Varian ini diduga lebih berbahaya dari varian Delta. Varian ini pun membuat negara-negara mengeluarkan kebijakan baru mengenai pengetatan aktivitas guna mencegah penyebaran.

Baca Juga: Jam Berapa Syukuran Aqiqah Rayyanza Malik Ahmad? Simak Jadwal Tayang Hari Ini 6 Desember 2021 Indosiar

Berikut adalah ciri-ciri gejala omicron varian baru covid-19 yang telah dirangkum Tim Portal Kudus:

1. Gejala seperti flu (flu like syndrome)

2. Batuk kering


3. Demam

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x