Simak! Inilah Draft Pendaftaran Beasiswa Anak Pedagang Kecil Gelombang Dua yang Wajib Diisi

- 28 Juli 2021, 22:10 WIB
Login Link Ini, KAHMIPreneur dan Sandiaga Uno Siapkan Bantuan Beasiswa Anak Pedagang Kecil.
Login Link Ini, KAHMIPreneur dan Sandiaga Uno Siapkan Bantuan Beasiswa Anak Pedagang Kecil. /Tangkapan layar/bantuan beasiswa bagi anak pedagang kecil./

9. Isi data jumlah anak dalam satu keluarga

10. Isi nomor Telp yang aktif

11. Pilih Bank yang akan digunakan

12. Isi nomor rekening bank

13. Tulis nama penerima sesuai rekening

14. Sertakan referensi informasi mengenai beasiswa ini

Untuk data selanjutnya silahkan ikuti sesuai arahan, dan bisa dilakukan saat mendfatar.

Dikarenakan akses hanya bisa dilakukan secara pribadi oleh pendaftar, maka hanya disampaikan informasi pengisian data di bagian awal halaman pendaftaran.

Selanjutnya masih ada tiga halaman lagi yang wajib diisi, karena ini data sifatnya rahasia dan hanya khusus pendaftar secara pribadi yang bisa registrasi.

Baca Juga: Simak! Cara Daftar Bantuan Beasiswa Anak Pedagang Kecil Terdampak PPKM, di https://bit.ly/bantuananakpedagang

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x