Apa Game RP yang Viral di TikTok? Begini Penjelasan dan Dampak Negatif untuk Anak Dibawah Umur

- 19 Juni 2023, 18:11 WIB
ilustrasi: Apa Game RP yang Viral di TikTok? Begini Penjelasan dan Dampak Negatif untuk Anak Dibawah Umur
ilustrasi: Apa Game RP yang Viral di TikTok? Begini Penjelasan dan Dampak Negatif untuk Anak Dibawah Umur /RODNAE Productions/pexels

 

Portal Kudus – Game RP atau Role Player adalah sebuah game yang sedang viral di TikTok dan dianggap punya dampak negatif jika dimainkan oleh anak dibawah umur.

Game RP atau Role Player adalah jenis permainan yang sangat populer di kalangan berbagai kelompok usia, baik remaja maupun orang dewasa.

Permainan viral ini umumnya dimainkan melalui platform media sosial. Dalam game RP, pemain berperan seolah-olah mereka menjadi karakter lain.

Baca Juga: 30 SOAL KSM Kimia MA 2022 PDF dan Kunci Jawaban, Contoh Soal KSM Kimia MA 2023 Tingkat Kabupaten

Setiap pemain bebas memilih karakter yang ingin mereka perankan dan bertemu dengan karakter lainnya secara virtual.

Apa itu RP yang viral di TikTok karena ada anak kecil yang bermain game ini? Simak penjelasan berikut.

Dilansir dari TikTok @hey.tesss yang diunggah pada 16 Juni 2023 yang menjelaskan seputar game RP atau Role Player.

Baca Juga: Jadwal Kereta Api Commuter Line Yogyakarta-Solo: Pilihan Terbaik untuk Perjalanan Liburan yang Nyaman

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x