7 Mitos Gerhana Bulan Ibu Hamil Tidak Boleh Keluar Rumah Hingga Harus Sembunyi di Bawah Ranjang

- 8 November 2022, 14:58 WIB
Ilustrasi 7 Mitos Gerhana Bulan Ibu Hamil Tidak Boleh Keluar Rumah Hingga Harus Sembunyi di Bawah Ranjang
Ilustrasi 7 Mitos Gerhana Bulan Ibu Hamil Tidak Boleh Keluar Rumah Hingga Harus Sembunyi di Bawah Ranjang /PIXABAY/@Buddy_Nath

Portal Kudus - Ada mitos saat gerhana bulan ibu hamil tidak boleh keluar rumah hingga harus bersembunyi di bawah ranjang.

Mitos tidak boleh keluar rumah bagi ibu hamil saat gerhana bulan ini sudah menjadi pengetahuan umum bagi masyarakat Jawa.

Selain mitos tidak boleh keluar rumah bagi ibu hamil saat gerhana bulan, masih ada beberapa mitos lain yang berkembang di masyarakat.

Mitos apa sajakah itu? Simak artikel ini lebih lanjut.

Baca Juga: Gerhana Bulan Total 8 November 2022 Jam Berapa? Simak Jadwal Lengkap Gerhana Bulan Total di Indonesia

Sebagai informasi, gerhana bulan total akan terjadi hari ini, Selasa, 8 November 2022 yang dapat disaksikan di sejumlah wilayah di Indonesia.

Gerhana bulan merupakan fenomena terhalanginya cahaya matahari oleh Bumi sehingga tidak semua cahaya dapat mencapai bulan.

Sementara itu, gerhana bulan total terjadi akibat posisi bulan, matahari, dan bumi dalam keadaan sejajar.

Keadaan ini membuat bulan masuk ke umbra Bumi.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x