8 November 2022: Dzikir dan Doa Sholat Gerhana Bulan Total, Lengkap dengan Tata Cara Sholat-nya

- 8 November 2022, 14:05 WIB
8 November 2022: Dzikir dan Doa Sholat Gerhana Bulan Total, Lengkap dengan Tata Cara Sholat-nya
8 November 2022: Dzikir dan Doa Sholat Gerhana Bulan Total, Lengkap dengan Tata Cara Sholat-nya /Afifah Amani/Pixabay: adege

Portal Kudus - Fenomena gerhana bulan total akan terjadi hari ini, 8 November 2022, tepatnya pada malam purnama 14 Rabiul Akhir 1444 H. Rasulullah SAW menganjurkan agar umatnya memanjatkan doa sholat gerhana bulan total.

Sehingga saat fenomena itu berlangsung, sunnah muakkad hukumnya bagi umat Muslim untuk melafalkan doa sholat gerhana bulan total.

Sebelum membahas doa sholat gerhana bulan total ini, perlu diketahui bahwa gerhana bulan terjadi saat matahari, bumi dan bulan berada di satu garis lurus.

Baca Juga: Shalat Gerhana Bulan atau Khusuf Qamar Dikerjakan Berapa Rakaat? Simak Niat, Tata Cara, dan Doa Shalat Khusuf

Bumi pun berada di posisi tengah, tepat diantara matahari dan bumi.

Adapun anjuran untuk melaksanakan sholat gerhana bulan total termaktub dalam ayat Al-Qur'an, yang berbunyi:

"Sebagian dari tanda-tanda (kebesaran)-Nya adalah malam, siang, matahari, dan bulan. Janganlah bersujud pada matahari dan jangan (pula) pada bulan. Bersujudlah kepada Allah yang menciptakannya jika kamu hanya menyembah kepada-Nya," (QS Fushilat: 37).

Baca Juga: Shalat Gerhana Bulan Berapa Rakaat? Simak Jumlah Rakaat Shalat Khusuf Qamar di Sini

Selanjutnya, ada juga hadis yang menguatkan penjelasan terkait pelaksanaan sholat saat gerhana bulan total berlangsung.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x