Arti Mimpi yang Berkaitan dengan Air, Seperti Tenggelam, Berenang atau Bahkan Mandi

- 15 Agustus 2022, 04:36 WIB
Ilustrasi air
Ilustrasi air /Rahmat Ginanjar/DeskJabar/

Portal Kudus - Pernahkah kalian mengalami mimpi yang berkaitan dengan air?

Apakah timbul rasa penasaran kalian sehingga kalian bertanya - tanya apa arti dari mimpi tersebut?

Pada umumnya, mimpi yang berhubungan dengan air dianggap sebagai salah satu penglihatan paling khas yang dimiliki orang ketika mereka pergi tidur di malam hari.

Anda dan sebagian orang lain mungkin bahkan tidak menyadarinya, tetapi nyatanya melihat kejernihan air dalam mimpi dapat melambangkan emosi dan keadaan pikiran orang yang memimpikannya.

Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Serangga, Pertanda Baik atau Buruk?

Jelas bahwa air memiliki wujud yang dapat menyerupai berbagai bentuk.

Oleh karena itu, mari kita bahas tentang apa arti berbagai jenis mimpi mengenai air.

Jika Anda mengalami mimpi bahwa Anda tenggelam, atau Anda melihat ombak besar, atau badai, itu bisa berarti Anda sedang merasa sangat kewalahan dalam kehidupan Anda.

Seperti apakah kewalahan yang dimaksud?

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Popsugar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x