5 Ciri-Ciri Anak Kekurangan Protein, Bisa Diketahui Sejak Dini

- 18 Desember 2021, 11:40 WIB
Ilustrasi anak-anak bermain gadget.
Ilustrasi anak-anak bermain gadget. /Pixabay.com/Victoria_Borodinova

Kondisi tersebut menyebabkan anak jadi malas menggerakkan tubuhnya, padahal umumnya anak sangat suka bergerak dan mengeksplor sesuatu yang ada disekitarnya. Sehingga mudah lelah dan malas bergerak menjadi salah satu tanda jika anda Kekurangan protein.

Baca Juga: Ada Apa Dengan Tanggal 21 Desember 2021? Ini Peristiwa dan Fenomena yang Akan Terjadi Pada 21 Desember 2021

2. Pertumbuhan terhambat

sebuah penelitian menyebutkan bahwa terdapat hubungan yang kuat antara anak yang kekurangan protein dengan pertumbuhannya yang terhambat.

Salah satu pertanda yang cukup jelas saat anak mengalami pertumbuhan yang terhambat, tubuh anak yang pendek dan berat badannya yang tidak naik. Orang tua perlu memastikan asupan protein dan gizi lainnya bisa terpenuhi sehingga si kecil bisa bertumbuh dengan baik.

Baca Juga: Bagi Penderita Hipotiroid dan Hipertiroid, Inilah Resep Tradisionalnya dari dr. Zaidul Akbar

3. Anak lebih mudah sakit

Di dalam protein juga terkandung asam amino yang sangat dibutuhkan darah untuk membangun sistem daya tahan tubuh. Jika asam amino tersebut tidak tercukupi maka bisa menurunkan sistem daya tahan tubuh yang dimiliki oleh anak.

Saat sistem daya tahan tubuhnya tidak bagus maka akan membuat si kecil menjadi rentan terserang suatu penyakit. Selain itu anak yang kekurangan protein juga membuat proses penyembuhannya menjadi lebih lama.

Baca Juga: Kode Redeem FF 18 Desember 2021, Klaim Kode Redeem Free Fire Terbaru Hari Ini

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah