Musim Hujan Telah Tiba, Anda Ingin Tetap Gowes? Begini Solusinya

- 1 Desember 2021, 20:49 WIB
Ilustrasi bersepeda di jalan
Ilustrasi bersepeda di jalan /pixabay.com/Skitterphoto

Portal Kudus – Musim hujan telah tiba, bahkan banjir telah melanda dibeberapa daerah. Keadaan yang demikian ini harus ekstra hati-hati untuk menjaga kesehatan. Jika tubuh tidak dalam kondisi prima sangat gampang kena penyakit, masuk angin, flu, dll.

Untuk menjaga agar tubuh tetap dalam kondisi prima, olah raga perlu dilakukan. Pertanyaannya, dalam kondisi hujan-hujan begini olah raga apa?

Tentu saja masih banyak olah raga yang bisa dilakukan, yaitu olah raga dalam ruangan. Misalnya ping pong, bulu tangkis, futsal, dll. Bagaimana jika olah raga kesukaannya Gowes? 

Olah raga bersepeda ini, lebih popular dengan istilah Gowes. Sebenarnya apa sih pengertian gowes?

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) maupun Wikipedia tidak ditemui kata gowes. Istilah gowes adalah istilah bahasa gaul, yang asal mulanya dipopulerkan oleh Indra Bekti dan Indie Bares dalam sebuah acara TV.

Dalam bahasa Jawa gowes bisa berarti Genjot Ora Genjot Wis Teles, yang artinya, dikayuh tidak dikayuh badannya basah (berkeringat).

Itulah arti dan asal mula kata ‘Gowes’ sebagaimana penulis dapatkan dari https://www.elementmtb.com tertanggal 7 Agustus 2017.

Baca Juga: Gairah Semangat Hilang, Inilah Cara Hilangkan Rasa Frustasi

Jadi, kata gowes sebenarnya adalah identik dengan bersepeda. Tujuan utamanya adalah agar badannya berkeringat dan sehat.

Bagaimana bisa bersepeda bila kondisinya hujan? Jangan kawatir, hujan bukanlah halangan untuk tetap bisa gowes. Ada solusi buat mengatasi hal tersebut. Caranya yaitu dengan memakai paddock.

Halaman:

Editor: Candra Kartiko Sari

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x